6 Ikan Laut yang Mengandung Tinggi Merkuri dan Efek Sampingnya
loading...
A
A
A
Ikan Laut yang Aman Dikonsumsi
Meskipun beberapa ikan laut mengandung merkuri tinggi, ada banyak pilihan ikan laut yang aman untuk dikonsumsi karena memiliki kadar merkuri yang lebih rendah. Ikan seperti salmon, sarden, herring, dan trout adalah contoh yang relatif rendah merkuri dan kaya akan asam lemak omega-3, yang baik untuk kesehatan jantung dan otak.
(dra)