Profil dan Biodata Hanumankind, Rapper India yang Viral Lewat Big Dawgs

Jum'at, 06 September 2024 - 16:20 WIB
loading...
A A A

Perjalanan Karier

Profil dan Biodata Hanumankind, Rapper India yang Viral Lewat Big Dawgs

Foto/Instagram @hanumankind

Hanumankind menghabiskan masa kecilnya di berbagai negara, termasuk Arab Saudi, Dubai, Nigeria dan Italia, sebelumnya menetap di Houston, Texas. Ia mulai tertarik pada musik rap sejak usia 15 tahun dan mulai berkarier setelah dirinya kembali ke India pada 2012.

Dengan latar belakang yang kuat dalam penulisan lirik dan beat yang energik, lagu Hanumankind telah menjadi sorotan dan menduduki berbagai chart musik di platform streaming.

Lagu Big Dawgs menampilkan kombinasi rap dan melodi yang catchy, membuatnya mudah diingat dan sering diputar di Spotify. Bahkan lagu ini menjadi salah satu musik yang viral di TikTok.

Beberapa lagu Hanumankind seperti Genghis, Go To Sleep dan Rest In Power. Hal ini menunjukkan kemampuan yang dimiliki Hanumankind.

⁠Pencapaian dan Karya Terbaru

Profil dan Biodata Hanumankind, Rapper India yang Viral Lewat Big Dawgs

Foto/Instagram @hanumankind

Hanumankind mulai dikenal setelah penampilannya di festival musik NH7 dan merilis EP pertamanya, Kalari. Lagu Big Dawgs yang dirilis pada 2024 telah mencapai 1,2 juta tampilan di YouTube dalam dua minggu.

Hanumankind juga memiliki proyek kolaboratif dan telah debut di berbagai platform-platform besar seperti Netflix dan festival di India. Dengan setiap karya, Hanumankind terus berusaha menciptakan hal yang berbeda, membuatnya menjadi salah satu artis yang memiliki banyak pengikutnya saat ini.

Degan bakat dan dedikasinya yang ditunjukkan dalam setiap karyanya, Hanumankind telah membuktikan bahwa ia adalah salah satu musisi yang patut diperhatikan dalam industri musik global. Lagu Big Dawgs menjadi langkah awal yang menjanjikan untuk kariernya yang lebih cemerlang di masa depan.

Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Rapper Yella Beezy Ditangkap,...
Rapper Yella Beezy Ditangkap, Sewa Pembunuh Bayaran untuk Membunuh Mo3
Viral! Festival Mandi...
Viral! Festival Mandi di India sebagai Tempat Rutual Bersihkan Dosa Tercemari Tinja dan Sampah
Epidemi Rambut Rontok...
Epidemi Rambut Rontok Serang India, Bikin Botak dalam 3 Hari
SZA Balas Komentar Aneh...
SZA Balas Komentar Aneh Body Shaming: Saya Tidak Nyaman dengan Penggemar Lagi
Siapakah Rapper OG Maco?...
Siapakah Rapper OG Maco? Artis yang Meninggal akibat Luka Tembak di Kepala
Profil dan Biodata Pratiwi...
Profil dan Biodata Pratiwi Noviyanthi, Influencer yang Dilaporkan Agus Air Keras usai Bantu Cari Donasi
Profil dan Biodata Medina...
Profil dan Biodata Medina Zein, Pengusaha Penuh Sensasi yang Baru Bebas dari Penjara
Profil dan Biodata Nicholas...
Profil dan Biodata Nicholas Sean Anak Sulung Ahok yang Resmi Jadi Dokter Lulusan UI
5 Korban Terbaru Kasus...
5 Korban Terbaru Kasus Asusila P Diddy, Salah Satunya Berusia 13 Tahun yang Diperdaya usai Hadiri Acara Musik
Rekomendasi
Teror Kepala Babi dan...
Teror Kepala Babi dan Bangkai Tikus ke Tempo, Iwakum: Kebebasan Pers Sedang Terancam
Siapa Asthildur Loa...
Siapa Asthildur Loa Thorsdottir? Menteri Islandia Urusan Anak yang Mundur karena Pernah Memiliki Hubungan Rahasia dengan Bocah di Bawah Umur
Pernah Viral, Gunawan...
Pernah Viral, Gunawan Rusuldi Kini Jadi Jenderal Bintang 1
Berita Terkini
Cerita Andika Kangen...
Cerita Andika Kangen Band Nikah Kelima Kalinya, PDKT hanya 9 Hari hingga Ditantang Calon Mertua
42 menit yang lalu
Pangeran Harry Diduga...
Pangeran Harry Diduga Tutupi Penyakit Menular Seksual saat Ajukan Visa
1 jam yang lalu
Sengketa Tanah Mat Solar...
Sengketa Tanah Mat Solar Berakhir Damai, Ganti Rugi Rp3,3 Miliar Cair 26 Maret
2 jam yang lalu
Pangeran William Jadi...
Pangeran William Jadi Target Drone Rusia, Diancam Bakal Disingkirkan
3 jam yang lalu
Momen Terakhir Putri...
Momen Terakhir Putri Diana Bersama Raja Charles III sebelum Kecelakaan Buat Kematiannya Makin Tragis
3 jam yang lalu
Kemenekraf Puji Kolaborasi...
Kemenekraf Puji Kolaborasi dengan MNC Group, UMKM Kini Tampil di Layar Kaca Nasional
8 jam yang lalu
Infografis
Houthi Klaim Mampu Gagalkan...
Houthi Klaim Mampu Gagalkan Serangan Udara AS dan Inggris
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved