Dicky Difie Girang Dapat Hadiah Umrah di Hari Ulang Tahun, Perdana ke Tanah Suci

Selasa, 17 Desember 2024 - 00:08 WIB
loading...
Dicky Difie Girang Dapat...
Dicky Difie bahagia mendapat hadiah ibadah umrah di hari ulang tahunnya pada 6 Desember 2024 lalu. Foto/ Instagram
A A A
JAKARTA –Komedian Dicky Difie tidak bisa menutupi kebahagiaannya di hari ulang tahunnya pada 6 Desember 2024 lalu. Pasalnya, di usianya yang bertambah ini, dia mendapat hadiah spesial, yakni berkesempatan untuk menjalani ibadah umrah.

Awalnya, Dicky Difie tidak tahu akan hadiah umrah itu. Saat tengah makan siang di sebuah restoran, Dicky menerima sebuah bingkisan beserta koper. Ternyata berisi perlengkapan untuk ibadah ke Tanah Suci.

“Alhamdulillah diberangkatkan umrah oleh Svarga Tour. Ini yang pertama aku dipercayakan menjalani ibadah umrah. Terima kasih,” tulis Dicky di Instagram pribadinya.

“Semoga keberangkatanku ini menjadi keberkahan untuk diriku dan berkah untuk diriku. Selamat pergi dan pulang. Yang pasti keberangkatanku ini akan berkesan sekali,” tulis dia lagi.

Dicky Difie dijadwalkan berangkat ke Tanah Suci pada 27 Januari 2025. Komedian multitalenta ini akan didampingi langsung oleh Ustadz Wijayanto, M.A. dalam program umroh Svarga Tour selama sembilan hari.

"Semoga dengan diberikannya hadiah umrah ini kepada bang Dicky Dife, menjadikan usia yang dan dipenuhi keberkahan dari Allah,” kata Owner Svarga Tour Anantha Budi Satrya.
(tdy)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
20 Pengurus Masjid Berangkat...
20 Pengurus Masjid Berangkat Umrah, Wujud Program Spesial Amitra
Shandy Purnamasari Tuntaskan...
Shandy Purnamasari Tuntaskan Nazar Kehamilan, Berangkatkan 30 Orang Umrah Gratis
10 Fakta Menarik Praz...
10 Fakta Menarik Praz Teguh, Dibongkar di Podcast Raditya Dika
Para Artis Ikut Demo...
Para Artis Ikut Demo di Depan Gedung DPR/MPR, Kawal Putusan MK
Komedian Richard Lewis...
Komedian Richard Lewis Meninggal Dunia, Alami Serangan Jantung
5 Komika Wanita Populer...
5 Komika Wanita Populer di Indonesia, Nomor 2 Suka Roasting Pejabat
Profil Cucu Murad Aidit,...
Profil Cucu Murad Aidit, Ternyata Keduanya Stand Up Comedian
Gugatan PSUI Dikabulkan,...
Gugatan PSUI Dikabulkan, Hak Paten Open Mic Ramon Papana Resmi Dibatalkan
5 Cara Mempersiapkan...
5 Cara Mempersiapkan Materi Stand Up Comedy
Rekomendasi
UFC Siapkan Duel Akbar...
UFC Siapkan Duel Akbar Islam Makhachev vs Ilia Topuria: Demi Kesepakatan Miliaran Dolar Amerika Serikat?
Tepis RUU TNI Kembalikan...
Tepis RUU TNI Kembalikan Dwifungsi ABRI, Utut Adianto Berdalih Tak Ada yang Bisa Kembalikan Jarum Jam
Di Mana Gunung Sampah...
Di Mana Gunung Sampah Tertinggi di Dunia?
Berita Terkini
Aturan Kecantikan yang...
Aturan Kecantikan yang Tak Boleh Dilanggar Wanita Kerajaan, Penampilan Kate dan Markle Tuai Sorotan
21 menit yang lalu
Kehidupan Pangeran Harry...
Kehidupan Pangeran Harry Tanpa Ayah dan Saudarahnya Menyedihkan, Terasa Asing dan Menakutkan
2 jam yang lalu
Nagita Slavina Suka...
Nagita Slavina Suka Koleksi Baru ISAGO, Cocok Buat Anak Muda
8 jam yang lalu
5 Fakta When Life Gives...
5 Fakta When Life Gives You Tangerines, Drama Korea yang Bikin Netizen Nangis
9 jam yang lalu
Kolaborasi Jennie BLACKPINK...
Kolaborasi Jennie BLACKPINK dan Diplo Picu Perdebatan, sang Produser Terseret Kasus Pelecehan Seksual
10 jam yang lalu
ISAGO Bawa Perubahan...
ISAGO Bawa Perubahan Industri Perhiasan di Indonesia, Valencia Tanoesoedibjo: Tak Sekadar Cantik
10 jam yang lalu
Infografis
Lionel Messi Kembali...
Lionel Messi Kembali ke Barcelona di Bursa Transfer Tahun Depan?
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved