Ini Lima Kesalahpahaman Seputar Keguguran yang Kerap Dipercaya Orang

Selasa, 18 Mei 2021 - 22:23 WIB
loading...
Ini Lima Kesalahpahaman...
Baiknya mengetahui faktor risiko, tanda, dan penyebab dapat membantu Anda untuk lebih memahami mengapa terjadi keguguran. / Foto: ilustrasi/scmp
A A A
JAKARTA - Keguguran saat mengandung memiliki beberapa faktor, sehingga kandungan tidak bertahan dan si jabang bayi harus diangkat.

Baca juga: Agar Terhindar dari Keguguran, Coba Ikuti 5 Tips Berikut Ini

Dilansir dari laman Health Line, baiknya mengetahui faktor risiko, tanda, dan penyebab dapat membantu Anda untuk lebih memahami mengapa terjadi keguguran. Sehingga nantinya dapat membantu masalah tersebut.

Akan tetapi beberapa orang juga berpendapat bahwa keguguran akan membuat mereka sulit hamil lagi. Benarkah demikian? Menukil berbagai sumber, berikut ini beberapa kesalahpahaman seputar keguguran yang sering kali dipercaya orang.

1. Berkali-kali keguguran dapat mengurangi kesempatan untuk hamil kembali

Faktanya, seiring dengan jumlah keguguran yang dialami, risiko keguguran berulang pun semakin meningkat. Jika Anda memiliki riwayat keguguran lebih dari dua kali, maka kemungkinan untuk mengalami keguguran adalah 20 persen.

Sementara apabila lebih dari tiga kali, kemungkinan mengalami keguguran kembali meningkat menjadi 30%. Jika keguguran terjadi empat kali, kemungkinan mengalami keguguran lagi menjadi sebanyak 40 persen.

2. Olahraga dapat menyebabkan keguguran

Faktanya, beberapa jenis olahraga aman untuk ibu hamil. Namun, Anda disarankan untuk menghindari olahraga yang berisiko untuk jatuh, seperti berkuda, bermain sepak bola dan bola basket.

Menurut penelitian di Columbia University Mailman School of Public Health, rutin berolahraga dapat menurunkan risiko keguguran sebanyak 40%. Tapi dengan catatan Anda memilih jenis olahraga yang tepat.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Hari AIDS Sedunia, Masyarakat...
Hari AIDS Sedunia, Masyarakat Diminta Lebih Peduli Kesehatan
7 Manfaat Nanas Muda...
7 Manfaat Nanas Muda untuk Wanita, Benarkah Bisa Bikin Keguguran?
Mitos atau Fakta, Olahraga...
Mitos atau Fakta, Olahraga Lari Bisa Picu Serangan Jantung bagi Orang dengan Riwayat Penyakit Kardiovaskular
5 Mitos dan Fakta Pertolongan...
5 Mitos dan Fakta Pertolongan Pertama, Benarkah Orang yang Serangan Jantung Harus Dibaringkan?
3 Mitos vs Fakta Bercinta...
3 Mitos vs Fakta Bercinta Pakai Kondom yang Harus Pasutri Ketahui
Benarkah Susu Bisa Memperparah...
Benarkah Susu Bisa Memperparah Asam Urat? Ini Faktanya
8 Mitos dan Fakta soal...
8 Mitos dan Fakta soal Daging Kambing, Ketahui sebelum Mengonsumsinya
Kini Hamil 7 Bulan,...
Kini Hamil 7 Bulan, Syahrini Ternyata Pernah 2 Kali Keguguran
Benarkah Protein Telur...
Benarkah Protein Telur Setengah Matang Lebih Sulit Dicerna Tubuh? Ini Faktanya
Rekomendasi
Maknai Hari Kartini,...
Maknai Hari Kartini, BRI Berdayakan Wanita Indonesia melalui Program BRInita
Gubernur BI Perry Warjiyo...
Gubernur BI Perry Warjiyo Wanti-wanti Ancaman Perang Tarif AS-China
Setuju dengan Penjurusan...
Setuju dengan Penjurusan di SMA, Rektor Untar Dorong Kajian Mendalam
Berita Terkini
5 Fakta Hailey Bieber...
5 Fakta Hailey Bieber yang Mengaku Punya Dua Kista Ovarium
6 menit yang lalu
15 Contoh Ucapan Galungan...
15 Contoh Ucapan Galungan dan Kuningan 2025 Bahasa Bali untuk Teman hingga Keluarga Besar
33 menit yang lalu
Wujudkan Mimpi Menjadi...
Wujudkan Mimpi Menjadi Bintang Dangdut, MNCTV Hadirkan Program Terbaru Dangdut 24 Karat Karaoke Dadakan
47 menit yang lalu
Makin Panas, Paula Verhoeven...
Makin Panas, Paula Verhoeven Klaim Punya Bukti untuk Lawan Tuduhan Perselingkuhan
54 menit yang lalu
Pagelaran Sabang Merauke...
Pagelaran Sabang Merauke 2025 Angkat Kisah Rakyat Lewat Hikayat Nusantara
1 jam yang lalu
Panggung Megah Penuh...
Panggung Megah Penuh Warna, Legenda & Kejutan Hadir di Road To Kilau Raya Panggung Kelana
1 jam yang lalu
Infografis
5 Makanan yang Memicu...
5 Makanan yang Memicu Pikun, Bisa Mengakibatkan Kerusakan Otak
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved