Rutin Mengonsumsi Buah Kelapa, Begini Khasiatnya untuk Kesehatan

Senin, 20 September 2021 - 08:59 WIB
loading...
Rutin Mengonsumsi Buah...
Buah kelapa memiliki banyak manfaat untuk kesehatan. Foto/Ilustrasi/Shutterstock
A A A
MAKASSAR - Buah kelapa banyak diminati karena rasa yang segar ditambah khasiatnya untuk kesehatan. Protein, kalium, vitamin C , dan kalori dari buah kelapa memberikan manfaat langsung bagi kesehatan jika dikonsumsi.

Buah kelapa sendiri memiliki berbagai macam jenis, mulai kelapa muda, kelapa tua, hingga kelapa hijau. Dari ketiga jenis tersebut, terdapat nutrisi yang berbeda. Berikut manfaat buah kelapa, seperti dikutip dari laman SehatQ, Minggu (19/9/2021).

1. Memenuhi Asupan Cairan Tubuh

Tubuh memerlukan cairan agar kita tidak mengalami dehidrasi. Dehidrasi merupakan keadaan di mana tubuh terlalu banyak mengeluarkan cairan dibandingkan cairan yang masuk. Biasanya hal tersebut terjadi ketika kita melakukan aktivitas yang menguras tenaga.

Mengonsumsi buah kelapa merupakan salah satu solusi mengatasi dehidrasi. Pasalnya, buah ini memiliki kandungan elektrolit yang terdapat di dalam air kelapa sehingga bisa membantu kita apabila sedang mengalami kekurangan cairan.



2. Menjaga Kesehatan Jantung

Selain berolahraga, menjaga kesehatan jantung dapat dilakukan dengan mengonsumsi buah kelapa. Manfaat tersebut bisa didapatkan dari daging buah kelapa dan airnya. Daging buah ini memiliki khasiat menambahkan kadar kolesterol yang baik dan dapat menurunkan kadar kolesterol jahat dari dalam tubuh. Kemudian untuk airnya, memiliki khasiat membuat sirkulasi darah menjadi lancar.

3. Menjaga Kesehatan Pencernaan

Anda sering mengalami masalah pencernaan? Salah satu solusinya adalah dengan mengonsumsi buah kelapa. Buah kelapa yang Anda konsumsi memiliki kandungan vitamin di dalamnya. Dengan begitu dapat membantu menjaga kesehatan usus.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
7 Kelompok Orang yang...
7 Kelompok Orang yang Tidak Boleh Minum Air Kelapa, Penderita Gagal Ginjal Waspada
Apakah Minum Air Kelapa...
Apakah Minum Air Kelapa Bisa Menurunkan Gula Darah?
5 Manfaat Minum Air...
5 Manfaat Minum Air Kelapa saat Perut Kosong, Bisa Melarutkan Batu Ginjal
Apakah Air Kelapa Berkhasiat...
Apakah Air Kelapa Berkhasiat untuk Bersihkan Paru-Paru?
Keunikan Kelapa Bakar...
Keunikan Kelapa Bakar Indonesia Mendunia, Bikin Wisatawan Mancanegara Penasaran Mencoba
Cocok Jadi Minuman Buka...
Cocok Jadi Minuman Buka Puasa, Ini 7 Manfaat Air Kelapa untuk Tubuh
Giggly Coco, Inovasi...
Giggly Coco, Inovasi Terbaru Minuman Isotonik Berbahan Air Kelapa
Mengapa Air Kelapa Begitu...
Mengapa Air Kelapa Begitu Banyak Khasiatnya? Simak 7 Penjelasan Ini!
5 Manfaat Mencuci Rambut...
5 Manfaat Mencuci Rambut dengan Air Kelapa yang Jarang Diketahui
Rekomendasi
Heboh Ladang Ganja di...
Heboh Ladang Ganja di Kawasan TNBTS, Kemenhut Buka Suara
Trump Rilis 80.000 Halaman...
Trump Rilis 80.000 Halaman Berkas Terkait Pembunuhan John F Kennedy
Samsung Galaxy S25 Series:...
Samsung Galaxy S25 Series: Pelopor Teknologi Hijau, Kobalt Daur Ulang Jadi Andalan!
Berita Terkini
Kiesha Alvaro dan Aurora...
Kiesha Alvaro dan Aurora Ribero Canggung Beradegan Romantis di Film Komang
18 menit yang lalu
Catatan Visa Amerika...
Catatan Visa Amerika Serikat Pangeran Harry Akhirnya Dipublikasikan, Terancam Lepas Gelar Kerajaan
57 menit yang lalu
Kisah Mat Solar Hilang...
Kisah Mat Solar Hilang di Zaman Orde Baru, Aktivis UI yang Seriusi Politik
1 jam yang lalu
Snow White 2025: Tanggal...
Snow White 2025: Tanggal Rilis, Pemeran dan Alur Cerita Adaptasi Live-Action sang Putri Ikonik
2 jam yang lalu
Momen Pangeran William...
Momen Pangeran William Terpuruk Diungkap Mantan Ajudan, Kondisinya Begitu Menyedihkan
2 jam yang lalu
Pangeran Harry Benar-benar...
Pangeran Harry Benar-benar Tunduk pada Meghan Markle, Pengamat: Seperti Dicuci Otaknya
3 jam yang lalu
Infografis
Jerman Kehabisan Senjata...
Jerman Kehabisan Senjata untuk Dipasok ke Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved