Cara Mudah buat Mahasiswa Cari Kosan Instagenic

Kamis, 18 November 2021 - 20:20 WIB
loading...
Cara Mudah buat Mahasiswa...
Lewat aplikasi mahasiswa dapat mengeksplorasi ketersediaan unit sewa kos atau apartemen di sekitar tempat belajar yang Instagenic. Foto/Istimewa
A A A
JAKARTA - Mencari kos memerlukan banyak pertimbangan, terutama bagi mahasiswa baru. Butuh waktu dan survei langsung untuk mengecek kelengkapan kamar agar tidaksalah pilih.

Namun di zaman serbacanggih ini, Anda tidak perlu repot bolak-balik mencari kos atau apartemen yang sesuai keinginan. Tinggal duduk manis di depan gawai, informasi kos atau apartemen siap pakai mudah dicari.

Perusahaan penyedia layanan coliving Rukita siap menemani Anda mendapatkan informasi apartemen atau kos-kosan. Baik yang berlokasi dekat kampus atau di tengah kota metropolitan.

Rukita telah meluncurkan Rukita Apps dengan update terbaru. Lewat aplikasi ini mahasiswa dapat mengeksplorasi ketersediaan unit sewa kos atau apartemen di sekitar tempat belajar yang Instagenic juga.

CEO dan Co-founder Rukita Sabrina Soewatdy mengatakan, mahasiswa akan lebih mudah melihat dan memesan unit properti hanya dari gawai pribadi. Dalam update aplikasi tersebut, Rukita menyediakan fitur terbaru “Community” agar penghuni dan masyarakat umum dapat melihat kegiatan-kegiatan seru yang diselenggarakan oleh Rukita.

“Di aplikasi ini, masyarakat dapat mencari pilihan unit, memantau status pembayaran, mendaftarkan diri dalam kegiatan komunitas, berinteraksi daring melalui kolom komentar, hingga mengakses kumpulan artikel menarik yang memperkaya wawasan,” ujar Sabrina dalam siaran pers, Kamis (18/11/2021).

Selain itu, terdapat unit RuOptions yang memberikan lebih banyak pilihan tempat tinggal layak dengan rentang harga yang lebih beragam sesuai anggaran.

Rukita juga memberikan layanan bagi pemilik properti untuk mendesain kamar sesuai keinginan sehingga dapat menciptakan kamar yang nyaman sesuai keinginan pemilik properti. Tim Rukita akan membantu pemilik properti dalam mewujudkan impian tersebut.

“Tentu, kamar yang nyaman ini akan membuat mood mahasiswa makin bagus dalam beraktivitas,” pungkas Sabrina.
(tsa)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
5 Artis Indonesia yang...
5 Artis Indonesia yang Punya Bisnis Properti, Nomor 2 Juragan Kontrakan 200 Pintu
Ini 5 Artis Indonesia...
Ini 5 Artis Indonesia yang Pernah Jadi Juragan Kos-Kosan
Rambah Bisnis Properti,...
Rambah Bisnis Properti, Raffi Ahmad Akan Sulap Andara Bak Kawasan Kemang dan Senopati
Unit Perdana Terjual...
Unit Perdana Terjual 90%, Bukit Podomoro Jakarta Luncurkan Tipe Luxury Super Premium
Komitmen 53 Tahun Agung...
Komitmen 53 Tahun Agung Podomoro, Bangkitkan Industri Properti
Groundbreaking Premium...
Groundbreaking Premium Club House, APL: Bukti Komitmen dan Keseriusan Kami Bangun Bukit Podomoro Jakarta
Terus Bangun Fasilitas...
Terus Bangun Fasilitas Modern, Astra Property Targetkan Kinerja Tumbuh 10%
Komitmen Penuhi Kebutuhan...
Komitmen Penuhi Kebutuhan Hunian Masyarakat, LPCK Ungkap Harapan Pasca Pandemi
Rintis Bisnis Properti,...
Rintis Bisnis Properti, Selebgram Maharani Kemala Hadirkan Hunian Murah
Rekomendasi
325.000 Orang ikut Unjuk...
325.000 Orang ikut Unjuk Rasa Terbesar Memprotes Kebijakan Korup Pemerintah Serbia
Konstruksi Perkara OTT...
Konstruksi Perkara OTT KPK Dugaan Suap Proyek Dinas PUPR OKU
13 Kolonel TNI AD Pecah...
13 Kolonel TNI AD Pecah Bintang pada Mutasi TNI Maret 2025, Ini Daftar Lengkapnya
Berita Terkini
Apakah Boleh Minum Kopi...
Apakah Boleh Minum Kopi saat Sahur? Perhatikan 5 Hal Ini Agar Tidak Dehidrasi
3 jam yang lalu
IU Blak-blakan Akui...
IU Blak-blakan Akui Syuting When Life Gives You Tangerines dalam Keadaan Mabuk
4 jam yang lalu
Alasan Sebenarnya Ratu...
Alasan Sebenarnya Ratu Camilla Menikah dengan Raja Charles III, Bukan demi Kekuasaan
5 jam yang lalu
Bobon Santoso Diblokir...
Bobon Santoso Diblokir Istri usai Mualaf, Kini Hubungan Kembali Membaik
6 jam yang lalu
Akses Kesehatan Makin...
Akses Kesehatan Makin Mudah, Klinik Damessa Hadir di Pondok Bambu
7 jam yang lalu
Pemakaman Barbie Hsu...
Pemakaman Barbie Hsu Diiringi Tangis Keluarga di Tengah Hujan dan Kabut Tebal
7 jam yang lalu
Infografis
Cara Houthi Lakukan...
Cara Houthi Lakukan Penyerangan Terhadap Kapal Induk AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved