Mengenal Metode Cuci Otak Dokter Terawan yang Berujung Pemecatan Anggota IDI

Rabu, 30 Maret 2022 - 08:53 WIB
loading...
Mengenal Metode Cuci...
Dokter Terawan Agus Putranto dipecat dari keanggotaan Ikatan Dokter Indonesia (IDI) karena permasalahan Etik Kedokteran. Foto/Dok. Setkab
A A A
JAKARTA - Dokter Terawan Agus Putranto dipecat dari keanggotaan Ikatan Dokter Indonesia (IDI) karena permasalahan Etik Kedokteran. Salah satu poin yang disorot IDI adalah penerapan metode cuci otak Dokter Terawan ke pasien, sekali pun terapi tersebut belum teruji secara ilmiah.

Di media sosial, banyak pasien ataupun orang terdekat Dokter Terawan memberikan testimoni. Seperti Nihayatul Wafiroh alias Ninik Wafiroh. Pernyataannya bahkan viral hingga jadi perbincangan banyak orang di Twitter.



Ninik Wafiroh yang merupakan Wakil Ketua Komisi IX DPR RI secara gamblang menjelaskan dampak positif terapi cuci otak yang dilakukan Dokter Terawan kepada saudaranya, Hisyam.

"Beberapa minggu lalu, Pakde saya, Pakde Hisyam, terindikasi ada penyumbatan di saluran otak beliau, sehingga diputuskan untuk dilakukan Digital Subtraction Angiography (DSA) atau terapi cuci otak dan di Indonesia sepanjang saya tahu hanya Dokter Terawan yang melakukannya," tulis Ninik di Twitter, belum lama ini.

Setelah itu, Ninik menjelaskan bagaimana Pakdenya dirawat dengan sangat baik di bawah pengawasan Dokter Terawan. Dia pun berani bilang bahwa pelayanan yang diberikan Dokter Terawan ke Pakde serta dia sebagai keluarga pasien sangat bagus dan prima.



Terlepas dari itu, publik kembali penasaran dengan metode cuci otak Dokter Terawan yang kontroversial tersebut. Sampai-sampai IDI geram dengan adanya terapi tersebut yang dijalankan Dokter Terawan.



Nah, di pembahasan ini, SINDOnews coba menjelaskan secara detail seperti apa terapi cuci otak Dokter Terawan tersebut. Benarkah ilegal di mata kedokteran?

Dokter Terawan menjelaskan bahwa cuci otak itu sendiri memang tidak ada dalam istilah medis.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Dokter Detektif Dilaporkan...
Dokter Detektif Dilaporkan ke Polisi, Gegara Postingan di Instagram
Siapa Nama Asli Dokter...
Siapa Nama Asli Dokter Detektif yang Diduga Peras Reza Gladys Rp20 Miliar?
Dokter Detektif Terancam...
Dokter Detektif Terancam 6 Tahun Penjara, Dinilai Merendahkan Bisnis Richard Lee
Profil Reza Gladys yang...
Profil Reza Gladys yang Laporkan Nikita Mirzani Kasus Pemerasan, Ternyata Bukan Orang Sembarangan
Mengenal Terapi Topi...
Mengenal Terapi Topi Dingin, Cara Kate Middleton Atasi Rambut Rontok selama Perawatan Kanker?
Jerawat hingga Penyakit...
Jerawat hingga Penyakit Mematikan: Dampak Konsumsi Gula Berlebih dan Cara Mengatasinya
Menerima 124 Penghargaan,...
Menerima 124 Penghargaan, dr. Ayu Widyaningrum Jadi Simbol Dedikasi di Bidang Estetika dan Sosial
Dokter Azmi Fadhlih...
Dokter Azmi Fadhlih Meninggal Dunia, Alami Pecah Pembuluh Darah
Raih Beautypreneur Awards...
Raih Beautypreneur Awards 2024, Dokter Oky Pratama Ingatkan Pentingnya Jaga Penampilan
Rekomendasi
Rapat Anggota Tahunan...
Rapat Anggota Tahunan NOC Indonesia 2025, Raja Sapta Oktohari: Momen Perkuat Komitmen
Puluhan Siswa SMKN 29...
Puluhan Siswa SMKN 29 Jakarta Dapat Pelatihan K3LH
Ukraina: Rusia Melanggar...
Ukraina: Rusia Melanggar Gencatan Senjata Paskah Hampir 3.000 Kali
Berita Terkini
10 Artis Indonesia yang...
10 Artis Indonesia yang Pernah Bertemu Paus Fransiskus, Lyodra Tampil di Misa Akbar
33 menit yang lalu
Daftar Tanggal Merah...
Daftar Tanggal Merah di Bulan Mei 2025: Libur Nasional, Cuti Bersama, dan Long Weekend
1 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Kau...
Sinopsis Sinetron Kau Ditakdirkan Untukku Eps 10-11: Kekacauan di Resepsi dan Pertemuan Devan dengan Tyas
1 jam yang lalu
15 Ikan yang Bisa Menurunkan...
15 Ikan yang Bisa Menurunkan Kolesterol Jahat dan Cara Mengonsumsinya
2 jam yang lalu
Rayen Pono Bakal Laporkan...
Rayen Pono Bakal Laporkan Ahmad Dhani Atas Dugaan Penghinaan Marga
3 jam yang lalu
Justin Bieber Dikabarkan...
Justin Bieber Dikabarkan Bangkrut Imbas Terlilit Utang Rp320 Miliar
3 jam yang lalu
Infografis
5 Makanan yang Memicu...
5 Makanan yang Memicu Pikun, Bisa Mengakibatkan Kerusakan Otak
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved