4 Khasiat Yogurt bagi Tubuh saat Berpuasa

Senin, 25 April 2022 - 22:22 WIB
loading...
A A A
3. Jaga kondisi dan kekebalan tubuh.

Selain nikmat dikonsumsi, ternyata kadar probiotik dalam yogurt dapat membantu tubuh untuk meningkatkan daya tahan tubuh. Ketika dikonsumsi secara rutin, kandungan probiotik yang ada pada minuman yogurt mampu meningkatkan kekebalan tubuh dan menghindarkanmu dari bahaya tertular penyakit.

Selain mengonsumsi yogurt secara rutin, jangan lupa untuk mengatur pola makan, membangun rutinitas tidur yang teratur, dan berolahraga secara ringan, ya!

4. Menghidrasi tubuh dan menjaga kelembaban kulit.

Aktivitas berpuasa mengharuskan kita untuk memenuhi kebutuhan air yang bisa dilakukan mulai dari waktu berbuka hingga waktu sahur lagi. Sehingga, konsumsi air harus dilakukan secara efektif dan efisien mengingat adanya waktu yang terbatas agar tubuh tetap terhidrasi.

Selain air mineral, kamu bisa mengonsumsi minuman yogurt yang mengandung kadar air tinggi dan bergizi untuk menghindari perut kembung. Selain dapat memenuhi kebutuhan cairan dalam tubuh, minuman yogurt pun dapat melembabkan kulit yang rentan kering di kala puasa, lho!

Temukan ragam jenis rasa minuman yogurt dari The Moo mulai dari varian The Moo Signature Yogurt Smoothie, The Moo Real Fruit Yogurt Smoothie, The Moo Energy Grains Yogurt, Sweet Delight, hingga Tea Series. Semakin hemat, nikmati penawaran spesial dari The Moo dan ShopeePay sepanjang Ramadhan pada kampanye ShopeePay Big Ramadan Deals.

Dapatkan Voucher ShopeePay Rp10 serta Bukber Hemat Cashback 90% hingga 5 Mei mendatang, dan nikmati penawaran Voucher ShopeePay Rp1 serta Cashback 100% Seharian pada promo puncak ShopeePay Big Ramadan Deals khusus di tanggal 25 April dan 5 Mei 2022.

Caranya mudah, kamu hanya perlu membeli Voucher Cashback melalui fitur ShopeePay Sekitarmu pada aplikasi Shopee menggunakan ShopeePay sebagai metode pembayaran.
(tsa)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1552 seconds (0.1#10.140)