7 Manfaat Jeruk Bali yang Sayang Dilewatkan, Bisa Sehatkan Jantung

Kamis, 29 Desember 2022 - 19:25 WIB
loading...
A A A
Jeruk bali memiliki sifat anti penuaan karena kandungan antioksidannya dan kemampuan untuk mengurangi pembentukan AGEs (produk akhir glikasi lanjut). AGEs disebabkan karena kadar gula darah yang tinggi.

Selain itu, minyak atsiri dari kulit jeruk bali kaya antioksidan dan dapat menurunkan produksi melanin pada kulit sehingga berpotensi membantu mencegah perubahan warna dan bintik matahari.



7. Melawan Sel Kanker


Ekstrak dari kulit dan daun jeruk bali terlah terbukti membunuh sel kanker dan mencegah penyebaran kanker dalam penelitian tabung reaksi. Namun, penelitian lebih lanjut pada manusia diperlukan untuk memahami bagaimana buah ini mempengaruhi kanker.
(dra)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2370 seconds (0.1#10.140)