Mengenal JAS-BUKKET, Makanan Pantangan Bagi Penderita Asam Urat
Sabtu, 22 Juli 2023 - 13:10 WIB
Pasalnya, jeroan mengandung purin yang tinggi sehingga harus dihindari oleh penderita asam urat.
Foto/Getty Images
Berbagai jenis minuman beralkohol, seperti bir juga merupakan bagian dari makanan atau minuman yang harus dihindari oleh penderita asam urat. Penelitian dari Boston University School of Medicine menemukan bahwa semakin banyak alkohol yang dikonsumsi, semakin besar risikonya untuk mengalami asam urat.
Beberapa jenis minuman beralkohol, seperti bir, disebut mengandung purin tinggi meski tidak setinggi makanan lainnya. Alkohol juga disebut dapat mengurangi kemampuan tubuh untuk mengeluarkan asam urat.
Foto/Getty Images
Meski sarden merupakan jenis ikan yang dikenal akan kandungan asam lemak omega-3 yang kaya manfaat, namun perlu diketahui bahwa sarden termasuk ikan yang juga tinggi kandungan purin. Hal inilah yang menyebabkan ikan sarden perlu dihindari oleh pengidap asam urat.
2. Alkohol
Foto/Getty Images
Berbagai jenis minuman beralkohol, seperti bir juga merupakan bagian dari makanan atau minuman yang harus dihindari oleh penderita asam urat. Penelitian dari Boston University School of Medicine menemukan bahwa semakin banyak alkohol yang dikonsumsi, semakin besar risikonya untuk mengalami asam urat.
Beberapa jenis minuman beralkohol, seperti bir, disebut mengandung purin tinggi meski tidak setinggi makanan lainnya. Alkohol juga disebut dapat mengurangi kemampuan tubuh untuk mengeluarkan asam urat.
3. Sarden
Foto/Getty Images
Meski sarden merupakan jenis ikan yang dikenal akan kandungan asam lemak omega-3 yang kaya manfaat, namun perlu diketahui bahwa sarden termasuk ikan yang juga tinggi kandungan purin. Hal inilah yang menyebabkan ikan sarden perlu dihindari oleh pengidap asam urat.
4. Burung dan Unggas
tulis komentar anda