5 Kebiasaan Penyebab Gagal Ginjal, Salah Satunya Waspadai Konsumsi Gula Berlebih

Sabtu, 05 Agustus 2023 - 09:31 WIB
4. Tidak Kontrol Tekanan Darah

Jika kamu menderita hipertensi, idealnya perlu rutin berkonsultasi ke dokter untuk memandu kondisi kesehatan dan memantau tekanan darah.

Dengan rutin melakukannya dan mengontrol tekanan darah, akan terhindar dari masalah jantung hingga gagal ginjal.

5. Kelebihan Berat Badan

Kebiasaan gaya hidup yang tidak sehat hingga mengalami kelebihan berat badan juga menjadi faktor terjadinya penyakit gagal ginjal.

Pasalnya, saat obesitas penderita akan kelebihan lemak yang itu bisa berdampak pada fungsi ginjal. Untuk itu, penting untuk mengatur pola hidup dari segi makanan, minuman hingga rutin berolahraga.
(tdy)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More