7 Cara Menurunkan Gula Darah Tinggi Tanpa Obat, Salah Satunya Mengelola Tingkat Stres
Rabu, 23 Agustus 2023 - 08:53 WIB
Nikotin meningkatkan gula darah karena memengaruhi cara tubuh merespon insulin. Mengutip Cleveland Clinic, rokok juga menyebabkan peradangan yang dapat meningkatkan gula darah.
Apabila seseorang memiliki kondisi kesehatan gula darah tinggi dan dia merokok, maka risiko komplikasi akan meningkat dua kali lipat untuk menyerangnya di kemudian hari.
Serat larut akan memperlambat pencernaan karbohidrat dan penyerapan gula. Kandungan ini secara eksplisit terbukti meningkatkan pengelolaan gula darah.
Maka dari itu, disarankan bagi Anda yang memiliki gula darah tinggi untuk mengonsumsi makanan sehat yang kaya serat.
Itulah sejumlah cara menurunkan kadar gula darah tinggi tanpa obat yang menarik diketahui.
Apabila seseorang memiliki kondisi kesehatan gula darah tinggi dan dia merokok, maka risiko komplikasi akan meningkat dua kali lipat untuk menyerangnya di kemudian hari.
7. Konsumsi Serat Lebih Banyak
Serat larut akan memperlambat pencernaan karbohidrat dan penyerapan gula. Kandungan ini secara eksplisit terbukti meningkatkan pengelolaan gula darah.
Maka dari itu, disarankan bagi Anda yang memiliki gula darah tinggi untuk mengonsumsi makanan sehat yang kaya serat.
Itulah sejumlah cara menurunkan kadar gula darah tinggi tanpa obat yang menarik diketahui.
(okt)
Lihat Juga :
tulis komentar anda