6 Jenis Narkoba Paling Mematikan di Dunia, Nomor 2 Bisa Membunuh di Penggunaan Pertama

Rabu, 28 Desember 2022 - 20:20 WIB
Narkoba paling mematikan di dunia. Ya, narkoba memang benda yang menakutkan karena sangat berbahaya. Itulah sebabnya obat-obatan terlarang itu harus dijauhkan dari kehidupan kita. Foto Ilustrasi/123rf
JAKARTA - Narkoba paling mematikan di dunia. Membayangkannya saja sudah menakutkan. Ya, narkoba memang benda yang menakutkan karena sangat berbahaya. Itulah sebabnya obat-obatan terlarang itu harus dijauhkan dari kehidupan kita.

Kampanye perang terhadap narkoba telah digalakkan di seluruh penjuru dunia. Bukan tanpa alasan, mengingat narkoba bisa dibilang sebagai pembunuh utama generasi muda.

Ada banyak sekali jenis narkoba berbahaya yang tersedia di pasar gelap. Berikut adalah daftar narkoba paling mematikan di dunia, merangkum dari berbagai sumber pada Rabu (28/12/2022).





1. Nikotin

Bukan rahasia lagi bahwa nikotin masuk ke dalam salah satu jenis narkoba. Sebab nikotin merupakan salah satu zat psikotropika stimulan. Meskipun nikotin merupakan narkoba golongna rendah, tetap saja penggunaannya berbahaya.

Nikotin menjadi salah satu zat yang paling mematikan. Konsumsi nikotin seperti merokok menjadi penyebab utama kematian akibat kanker paru-paru, stroke, jantung koroner, atau penyakit paru obstruktif kronik (PPOK).

2. Fentanyl

Fentanyl adalah zat opioid yang 50 sampai 100 kali lebih kuat dari morfin serta 50 kali kekuatan heroin. Fentanyl sangat berbahaya dan dapat menyebabkan kematian bahkan pada penggunaan pertama.
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More