Resep Dange Sagu Gula Merah, Cocok Disajikan dengan Teh Tawar Hangat

Rabu, 22 Februari 2023 - 06:33 WIB
loading...
Resep Dange Sagu Gula Merah, Cocok Disajikan dengan Teh Tawar Hangat
Dange merupakan jajanan masyarakat Palopo yang sudah ada sejak zaman perang, dan populer hingga kini. / Foto: ist
A A A
JAKARTA - Dange merupakan kue khas daerah timur. Jajanan masyarakat Palopo ini bahkan sudah ada sejak zaman perang, dan populer hingga kini.

Kue dange ini sendiri memiliki bentuk yang hampir mirip dengan pukis. Namun, kedua makanan ini memiliki bahan utama yang berbeda.

Kue dange terbuat dari tepung ketan hitam dengan campuran kelapa. Kue dange memiliki cita rasa manis yang berasal dari gula merah. Dan makanan ini cocok disajikan di pagi hari berdampingan dengan teh tawar hangat.

Baca juga: Resep Membuat Makanan Khas Suami yang Enak dan Mudah

Dalam resep kue dange di sini akan sedikit inovasi. Tepung hitam yang menjadi bahan utama diubah dengan sagu. Untuk lebih lengkapnya, berikut cara membuat dange sagu gula merah seperti dikutip dari kanal YouTube Anna Pamma.

Bahan

- 250 gr sagu basah
- 250 gr Kelapa Parut (Mengkal)
- 200 gr gula merah serut
- ½ sdt garam

Baca juga: Tips MotionPay: 5 Makanan Khas Labuan Bajo yang Wajib Anda Coba!

Cara Membuat

1. Masukkan sagu ke dalam wadah yang sedikit besar, kemudian remas-remas sagu hingga hancur menjadi butiran-butiran kecil.
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1635 seconds (0.1#10.140)