4 Obat Meriang yang Dapat Dibeli di Apotek dan Efek Sampingnya
loading...
A
A
A
Untuk remaja dan orang dewasa, umumnya tersedia dalam bentuk tablet dan kapsul. Anak-anak yang lebih kecil dapat meminumnya dalam bentuk cair. Namun, orang tua harus mengonsultasikannya terlebih dahulu ke dokter anak.
Layanan Kesehatan Nasional Inggris (NHS) menyatakan bahwa efek samping jarang terjadi pada orang dewasa dan anak-anak jika menggunakan dosis yang tepat. Namun, dalam kasus yang jarang terjadi, seseorang dapat mengalami reaksi alergi.
Aspirin adalah bentuk umum lain dari NSAID yang terdiri dari salisilat asetat. Nama merek yang umum adalah Bayer. Obat ini hadir dalam beberapa formula berbeda, termasuk kekuatan reguler, dan berbagai bentuk seperti tablet.
Perlu diketahui ibu hamil dan anak-anak tidak dianjurkan mengonsumsi obat ini tanpa berkonsultasi dengan dokter. Ada pula efek samping yang bisa terjadi meliputi mual, maag, muntah dan sakit perut.
Satu lagi obat meriang yang bisa ditemukan di apotek adalah Naproxen. Naproxen merupakan jenis NSAID lainnya, biasanya dijual dengan merek Aleve. Mirip dengan ibuprofen, ini adalah bentuk asam propionat dan dapat mengobati gejala tambahan selain meriang.
Obat ini dapat dikonsumsi dalam bentuk tablet atau kapsul. Ada pula bentuk cair yang bisa dikonsumsi oleh anak-anak, dengan catatan konsultasikan ke dokter terlebih dahulu.
Orang yang berada di trimester ketiga kehamilan tidak boleh mengonsumsi obat ini. Sementara efek samping yang dapat terjadi meliputi, sembelit, pusing, rasa haus yang berlebihan hingga kantuk.
Layanan Kesehatan Nasional Inggris (NHS) menyatakan bahwa efek samping jarang terjadi pada orang dewasa dan anak-anak jika menggunakan dosis yang tepat. Namun, dalam kasus yang jarang terjadi, seseorang dapat mengalami reaksi alergi.
3. Aspirin
Aspirin adalah bentuk umum lain dari NSAID yang terdiri dari salisilat asetat. Nama merek yang umum adalah Bayer. Obat ini hadir dalam beberapa formula berbeda, termasuk kekuatan reguler, dan berbagai bentuk seperti tablet.
Perlu diketahui ibu hamil dan anak-anak tidak dianjurkan mengonsumsi obat ini tanpa berkonsultasi dengan dokter. Ada pula efek samping yang bisa terjadi meliputi mual, maag, muntah dan sakit perut.
4. Naproxen
Satu lagi obat meriang yang bisa ditemukan di apotek adalah Naproxen. Naproxen merupakan jenis NSAID lainnya, biasanya dijual dengan merek Aleve. Mirip dengan ibuprofen, ini adalah bentuk asam propionat dan dapat mengobati gejala tambahan selain meriang.
Obat ini dapat dikonsumsi dalam bentuk tablet atau kapsul. Ada pula bentuk cair yang bisa dikonsumsi oleh anak-anak, dengan catatan konsultasikan ke dokter terlebih dahulu.
Orang yang berada di trimester ketiga kehamilan tidak boleh mengonsumsi obat ini. Sementara efek samping yang dapat terjadi meliputi, sembelit, pusing, rasa haus yang berlebihan hingga kantuk.
(dra)