Point Reward Triv Bisa buat Liburan di Hotel Bintang Lima di Bali

Jum'at, 24 Juli 2020 - 19:09 WIB
loading...
Point Reward Triv Bisa...
Voucher eksklusif yang bisa dinikmati adalah menginap di hotel bintang 5, Anantara di Seminyak, Bali. / Foto: ilustrasi/Anantara
A A A
JAKARTA - Berupaya terus meningkatkan loyalitas pelanggan, Triv.co.id memberikan program anyar berupa Point Reward. Setiap pelanggan yang melakukan transaksi di platform marketplace mata uang kripto itu berkesempatan untuk memperoleh voucher yang bisa ditukarkan di puluhan merchant mitra.

(Baca juga: Bingung Cari Koleksi Asli Nickelodeon? Kunjungi Knick Knack Official Store )

"Loyalitas customer adalah aspek utama yang kami rawat dan tingkatkan terus menerus. Karena itu kami meluncurkan program Point Reward. Dengan poin yang diperoleh dari hasil bertransaksi di Triv.co.id, customer kami bisa menukarnya dengan voucher di puluhan merchant mitra kami," kata founder dan CEO Triv.co.id dan TPRO.co.id, Gabriel Rey dalam keterangannya, Jumat (24/7).

Menurut Rey, cara memperoleh dan menggunakan poin tersebut sangat mudah. "Untuk mengakses layanan ini, customer hanya perlu login ke akunnya di triv.co.id, lalu masuk ke laman Point Reward dari menu. Setelah login, customer sudah bisa bertransaksi dan mendapatkan Point Reward dari setiap transaksinya," papar Rey.

Platform jual beli Bitcoin dan TPRO.co.id yang resmi terdaftar di BAPPEBTI ini pun tidak main-main dalam memanjakan customer . Hal itu terlihat dari berbagai merchant premium yang digandeng. "Seperti voucher eksklusif yang bisa Anda nikmati adalah menginap di hotel bintang 5, Anantara di Seminyak, Bali. Jika Anda berhasil mengumpulkan 500.000 poin, maka Anda berhak menukarkannya menjadi 1 voucher menginap selama 1 malam," terang Rey.

Voucher yang berlaku untuk tipe kamar tertinggi yaitu Seminyak Suite Ocean View itu pun berlaku kelipatan. "Jadi, jika Anda ingin memesan 2 malam di Anantara, Seminyak, maka Anda harus memiliki dua voucher dan begitu pula seterusnya," ungkap Rey.

(Baca juga: Studi: Penularan Virus Corona Lebih Mungkin Terjadi di Rumah )

Di sisi lain, jika customer Triv merupakan penggemar kuliner, maka tersedia pula voucher popular di banyak merchant F&B, seperti KFC, Starbucks, Garuda Miles, Burger King dan puluhan merchant keren lainnya.
(nug)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kunjungi 20 Masjid,...
Kunjungi 20 Masjid, Ramadhan Roadshow Kesehatan Ajak Masyarakat Lakukan Kegiatan Positif
Rayakan Ultah, CTEC...
Rayakan Ultah, CTEC Dukung Anak dengan Gangguan Pendengaran Meraih Mimpi
Penerapan Konsep Self...
Penerapan Konsep Self Love yang Baik Dapat Berikan Dampak Positif
Wonderhunt Bagikan Beragam...
Wonderhunt Bagikan Beragam Hadiah buat 92 Pemenang yang Beruntung
Usung Tema Awesomeness...
Usung Tema Awesomeness Unites, Ajang Insan Kreatif Ini Pecahkan Rekor Pengiriman Karya
Jaga Kesehatan, Banyak...
Jaga Kesehatan, Banyak Masyarakat Mengonsumsi Minuman Herbal
Penuh Prestasi, Dua...
Penuh Prestasi, Dua Bersaudara Ini Dikenal sebagai Sosok Inspiratif Muda
Masih Banyak yang Belum...
Masih Banyak yang Belum Tahu, Ini Bedanya Nikotin dan TAR
Selain Olahraga, Suplemen...
Selain Olahraga, Suplemen Herbal Dapat Bantu Jaga Kondisi Tubuh
Rekomendasi
Intip Cara Hemat Belanja...
Intip Cara Hemat Belanja Online di Tengah Ekonomi Menantang
JEC Luncurkan Matapedia...
JEC Luncurkan Matapedia Ensiklopedia Digital Pertama di Indonesia
Layakkah Soeharto Diberi...
Layakkah Soeharto Diberi Gelar Pahlawan Nasional?
Berita Terkini
10 Daftar Nama Brainrot...
10 Daftar Nama Brainrot Anomali, Fenomena Kemunduran Mental di Era Digital yang Viral
8 jam yang lalu
Jennifer Coppen dan...
Jennifer Coppen dan Justin Hubner Dikabarkan Ngedate di London, Resmi Pacaran?
8 jam yang lalu
Sosok Nico Surya, Pria...
Sosok Nico Surya, Pria yang Diduga Selingkuhan Paula Verhoeven Sekaligus Teman Baim Wong
8 jam yang lalu
Sinopsis dan Daftar...
Sinopsis dan Daftar Pemain Weak Hero Class 2 yang Tayang Hari Ini
9 jam yang lalu
Saksikan Ajang Apresiasi...
Saksikan Ajang Apresiasi Tertinggi Wanita-Wanita Inspiratif di Indonesia dan Vote Nominasi Favoritmu di WOMENS INSPIRATION AWARDS 2025, Selasa 29 April Pukul 21.00 WIB di iNews
9 jam yang lalu
Sinetron Baru MNC Pictures...
Sinetron Baru MNC Pictures Gober Parijs Van Java: Karya Terbaru Penulis Preman Pensiun Segera Tayang di RCTI!
9 jam yang lalu
Infografis
7 Pantai Pasir Putih...
7 Pantai Pasir Putih di Jawa Timur, Ada yang Mirip Tanah Lot Bali
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved