8 Resep Olahan Durian Enak dan Mudah Dibuat, Dijamin Bikin Ngiler

Jum'at, 23 Juni 2023 - 10:54 WIB
loading...
A A A
5.Puding Roti Durian

Bahan puding:

- 1 bungkus agar-agar plain
- 2 lembar roti tawar
- 8 butir durian ambil dagingnya
- 900 ml susu cair putih
- 120 gr gula pasir

Bahan fla:

- 180 ml air
- 1 bungkus susu kental manis cokelat
- 1 sdm coklat bubuk
- 1 sdm gula pasir
- 1 sdm maizena



Cara membuat:

1. Campur daging durian, roti tawar dan sebagian susu cair, lalu blender hingga lembut.

2. Campur bubuk agar-agar, gula pasir dan sisa susu cair, aduk-aduk hingga tercampur rata

3. Tuang campuran durian dalam campuran agar-agar, aduk rata
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1572 seconds (0.1#10.140)