3 Ikan yang Tidak Boleh Dimakan Penderita Darah Tinggi, Mengandung Merkuri

Selasa, 01 Agustus 2023 - 17:26 WIB
loading...
3 Ikan yang Tidak Boleh...
Ada ikan yang tidak boleh dimakan penderita darah tinggi. Meski ikan terkenal menyehatkan, namun beberapa jenis justru bisa menyebabkan tekanan darah naik. Foto/Getty Images
A A A
JAKARTA - Ada ikan yang tidak boleh dimakan penderita darah tinggi . Meski ikan terkenal makanan yang menyehatkan, namun beberapa jenis justru bisa menyebabkan tekanan darah naik jika dikonsumsi berlebihan.

Ikan dianggap sebagai komponen kunci dari diet jantung sehat. Meskipun penelitian yang diterbitkan dalam jurnal Hypertension mengungkap hubungan yang mengejutkan antara asupan ikan dan tekanan darah tinggi .

Dilansir dari Express, Selasa (1/8/2023) penelitian ini menghubungkan merkuri dalam makanan laut dengan tekanan darah tinggi, meskipun ini bukan alasan yang cukup bagi kebanyakan orang untuk berhenti makan ikan.

“Peningkatan kecil tekanan darah karena metilmerkuri tidak akan pernah lebih besar daripada manfaat asam lemak omega-3," kata Dokter Eric Dewailly, seorang profesor di departemen pengobatan sosial dan pencegahan di Universitas Laval di Quebec dan penulis utama laporan tersebut.



Merkuri adalah polutan di seluruh dunia yang diangkut oleh udara dan air yang menimbulkan tantangan khusus bagi kesehatan global. Di satu sisi, merkuri diakui sebagai salah satu kontaminan lingkungan paling berbahaya.

Di sisi lain, ikan adalah kendaraan utama untuk penularannya ke manusia dalam bentuk organiknya, metilmerkuri (MeHg). Penelitian menunjukkan diet kaya asam lemak omega-3 dari ikan berminyak, seperti sarden, ikan haring, trout, dan salmon, dikaitkan dengan penurunan risiko kematian akibat serangan jantung, stroke, dan penyakit kardiovaskular lainnya.

“Siapa pun yang khawatir tentang tekanan darah harus menghindari ikan yang memiliki kadar asam lemak omega-3 rendah dan kandungan merkuri tinggi. Seperti ikan predator besar, termasuk ikan todak, marlin, dan hiu,” jelas Profesor Dewailly.

Studi ini menunjukkan hubungan antara tekanan darah tinggi dan metilmerkuri, yang ditemukan pada ikan. Profesor Dewailly dan rekan-rekannya melakukan survei terhadap penduduk Inuit dari 14 komunitas Nunavik di Quebec utara, di mana makanan tradisional didasarkan pada ikan dan mamalia laut.

Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
4 Ikan yang Boleh Dimakan...
4 Ikan yang Boleh Dimakan Penderita Darah Tinggi, Baik untuk Jantung
5 Cara Menurunkan Tekanan...
5 Cara Menurunkan Tekanan Darah Tinggi dengan Cepat di Rumah, Bisa Minum Teh Hijau
6 Makanan Membawa Keberuntungan...
6 Makanan Membawa Keberuntungan di Tahun Baru, Ikan Lambangkan Kemakmuran
Apakah Ikan Mentah Aman...
Apakah Ikan Mentah Aman Dikonsumsi?
5 Gejala Tekanan Darah...
5 Gejala Tekanan Darah Tinggi yang Jarang Diketahui, Tak Melulu Pusing
Apakah Daun Kelor Bisa...
Apakah Daun Kelor Bisa Menurunkan Darah Tinggi dan Kolesterol?
Viral! Cacing Ditemukan...
Viral! Cacing Ditemukan pada Masakan Ikan Tongkol, Bahayakah?
Waspadai Efek Antidepresan,...
Waspadai Efek Antidepresan, Obat yang Dikonsumsi Edward Akbar hingga Bikin Emosi Tak Stabil
6 Makanan Kaya Kalium...
6 Makanan Kaya Kalium untuk Menurunkan Darah Tinggi
Rekomendasi
10 Contoh Ucapan Selamat...
10 Contoh Ucapan Selamat Hari Kartini dalam Bahasa Inggris untuk Berbagai Momen
Keuskupan Ruteng Ajak...
Keuskupan Ruteng Ajak Umat Gelar Misa Arwah Mengenang Paus Fransiskus
Waskita Ungkap Pembangunan...
Waskita Ungkap Pembangunan LRT Jakarta Fase 1B rute Velodrome-Manggarai Capai 51,19%
Berita Terkini
Sinopsis Sinetron Kasih...
Sinopsis Sinetron Kasih Jannah Eps 48: Kasih yang Diusir dan Terungkapnya Fakta tentang Jannah
16 menit yang lalu
Sinopsis Original Series...
Sinopsis Original Series Vision+ di RCTI Cidro Asmoro Eps 2: Daru Bikin Kecewa Gara-gara Gagal Ajak Sahabat Bertemu Idola
56 menit yang lalu
Lyodra Kenang Momen...
Lyodra Kenang Momen Berharga Bersama Paus Fransiskus: Rest In Love Pope
1 jam yang lalu
Dikabarkan Cerai dengan...
Dikabarkan Cerai dengan Barack Obama, Michelle Pamer Cincin Kawin
2 jam yang lalu
Idap Sindrom Fowler,...
Idap Sindrom Fowler, Wanita 27 Tahun Ini Tidak Bisa Buang Air Kecil selama 6 Tahun
2 jam yang lalu
Raja Charles III dan...
Raja Charles III dan Pangeran Harry Tidak Bicara selama Berbulan-bulan
3 jam yang lalu
Infografis
4 Negara di Dunia yang...
4 Negara di Dunia yang Tidak Memiliki Pesawat Tempur
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved