10 Penyakit yang Dapat Disembuhkan dengan Daun Sirih, dari Sembelit hingga Sakit Kepala

Rabu, 10 Januari 2024 - 15:50 WIB
loading...
10 Penyakit yang Dapat...
Beberapa penyakit dapat disembuhkan dengan daun sirih karena daun sirih memiliki anti diabetes, kardiovaskular, anti inflamasi, anti maag, dan anti infeksi. Foto/Istock Photo Pannaruj Sirapothivong
A A A
JAKARTA - Beberapa penyakit dapat disembuhkan dengan daun sirih menurut sejumlah penelitian. Ini karena daun sirih memiliki sifat anti diabetes, kardiovaskular, anti inflamasi, anti maag, dan anti infeksi.

Dilansir dari Health Shots, Rabu (10/1/2024) per 100 gramnya, daun sirih mengandung 1,3 mikrogram yodium, 4,6 mikrogram kalium, 1,9 mol atau 2,9 mcg vitamin A, 13 mikrogram vitamin B1, dan 0,63 hingga 0,89 mikrogram asam nikotinat.

Untuk mendapatkan manfaat daun sirih, Anda bisa mengunyahnya langsung atau merebus dan mengonsumsi airnya saat perut kosong. Meski manfaat daun sirih banyak, namun Anda harus berkonsultasi dengan dokter sebelum mengonsumsinya.

Penyakit yang Dapat Disembuhkan dengan Daun Sirih



Berikut penyakit yang dapat disembuhkan dengan daun sirih.



10 Penyakit yang Dapat Disembuhkan dengan Daun Sirih, dari Sembelit hingga Sakit Kepala

Foto/Infografis SINDOnews

1. Sembelit


Daun sirih dianggap sebagai pembangkit tenaga antioksidan yang menjaga tingkat pH normal dalam tubuh dan meredakan masalah yang berhubungan dengan perut. Penggunaannya sangat bermanfaat dalam kasus sembelit.

Untuk meredakan masalah perut, daun sirih dihaluskan dan direndam semalaman dalam air. Setelah bangun tidur di pagi hari, saring airnya dan minum saat perut kosong.

2. Sakit Gigi dan Infeksi Mulut


Daun sirih mengandung banyak sifat antimikroba yang meredakan bau mulut, gigi menguning, plak, dan kerusakan gigi. Mengunyah sedikit pasta yang terbuat dari daun sirih setelah makan bermanfaat bagi kesehatan mulut.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Apakah Boleh Minum Kopi...
Apakah Boleh Minum Kopi saat Sahur? Perhatikan 5 Hal Ini Agar Tidak Dehidrasi
3 Tips Buka Puasa Sehat...
3 Tips Buka Puasa Sehat ala Ade Rai, Hindari Gorengan Perbanyak Serat
Waspada! 6 Penyakit...
Waspada! 6 Penyakit Menular yang Bisa Jadi Ancaman di 2025, Nomor 3 Masih Menghantui Dunia
Nutriflakes Hadirkan...
Nutriflakes Hadirkan Nutrisi Sehat untuk Puasa Nyaman dengan Kampanye #SiapaAjaBisa
Cegah Migrain saat Puasa,...
Cegah Migrain saat Puasa, Begini 5 Cara Menjalani Ramadan dengan Nyaman
5 Manfaat Salat Tarawih...
5 Manfaat Salat Tarawih bagi Kesehatan, Bisa Menurunkan Berat Badan
Solusi Pencernaan Sehat...
Solusi Pencernaan Sehat Tanpa Ribet, Nutriflakes Hadir di Apotek K24
5 Efek Puasa Tanpa Sahur...
5 Efek Puasa Tanpa Sahur bagi Kesehatan, Hati-hati Dehidrasi dan Masalah Pencernaan
5 Tips Sahur untuk Penderita...
5 Tips Sahur untuk Penderita Asam Lambung, Puasa Jadi Nyaman dan Lancar
Rekomendasi
Demo Tolak UU TNI Berujung...
Demo Tolak UU TNI Berujung Gedung DPRD Kota Malang Dibakar, Ketua Dewan Ungkap Estimasi Kerugian
Tempat Usaha yang Terbakar...
Tempat Usaha yang Terbakar di Maumere Dapat Pembayaran Klaim
Daftar Pemain Timnas...
Daftar Pemain Timnas Indonesia yang Dicoret Lawan Bahrain
Berita Terkini
5 Drama Korea Terbaik...
5 Drama Korea Terbaik Park Bo Gum selain When Life Gives You Tangerines
13 menit yang lalu
Profil Arafah Rianti,...
Profil Arafah Rianti, Pacar Steven Wongso
53 menit yang lalu
Kate Middleton Dorong...
Kate Middleton Dorong Pangeran William Buka Hati untuk Harry demi Keluarga Kerajaan
1 jam yang lalu
Kronologi Lengkap Perseteruan...
Kronologi Lengkap Perseteruan Judika vs Ahmad Dhani, Berawal dari Lagu Dewa 19
2 jam yang lalu
Mudik Bersih Anti Kuman...
Mudik Bersih Anti Kuman di Berbagai Lokasi Jawa hingga Bali
2 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Romansa...
Sinopsis Sinetron Romansa Kampung Dangdut Eps 25: Bertunangan Galuh dan Raka Mulai Saling Cinta?
2 jam yang lalu
Infografis
5 Penyakit yang Bisa...
5 Penyakit yang Bisa Diatasi dengan Air Rebusan Serai
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved