8 Resep Olahan Daging Sapi dan Kambing Kurban yang Mudah Dibuat

Senin, 17 Juni 2024 - 08:20 WIB
loading...
A A A


5. Steak Sapi



Bahan:
500 gram daging sapi, potong tebal
3 siung bawang putih, cincang halus
2 sdm saus Worcestershire
2 sdm minyak zaitun
Garam dan merica secukupnya

Cara Membuat:
Lumuri daging sapi dengan bawang putih, saus Worcestershire, minyak zaitun, garam, dan merica. Diamkan 30 menit. Panaskan wajan, panggang daging hingga matang sesuai selera. Sajikan dengan saus steak dan sayuran rebus.

6. Sate Kambing



Bahan:
500 gram daging kambing, potong dadu
4 siung bawang putih
3 butir kemiri
2 sdm ketumbar
2 sdm kecap manis
Garam secukupnya

Cara Membuat:
Haluskan bawang putih, kemiri, dan ketumbar. Campurkan bumbu halus dengan kecap manis dan garam. Lumuri daging kambing dengan bumbu, diamkan 30 menit. Tusuk daging dengan tusukan sate, lalu panggang hingga matang.

7. Kari Sapi



Bahan:
500 gram daging sapi, potong kotak
500 ml santan
2 batang serai, memarkan
3 lembar daun salam
2 cm kayu manis

Bumbu Halus:
8 siung bawang merah
4 siung bawang putih
5 buah cabai merah besar
2 cm kunyit
2 cm jahe
Garam dan gula secukupnya
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.3518 seconds (0.1#10.140)