Warga Tangerang Merapat, Ini 5 Wahana Bermain Anak untuk Liburan Natal dan Tahun Baru

Kamis, 26 Desember 2024 - 08:40 WIB
loading...
Warga Tangerang Merapat,...
Musim libur sekolah, Natal, dan Tahun Baru sudah tiba, saatnya mengajak keluarga dan buah hati berwisata. Foto/istimewa
A A A
JAKARTA - Musim libur sekolah, Natal, dan Tahun Baru sudah tiba, saatnya mengajak keluarga dan buah hati berwisata.

Khususnya bagi warga Tangerang, tak perlu jauh-jauh ke luar kota. Pasalnya banyak wahana bermain anak yang bisa jadi pilihan untuk menghabiskan libur sekolah dan Nataru.

Mengajak si kecil ke wahana permainan anak ternyata juga memiliki banyak manfaat loh. Seperti mengasah motorik, mengajarkan anak bersosialisasi, mengajarkan anak kreatif, dan masih banyak lagi.

Bagi Ayah Bunda yang memiliki rencana mengajak si kecil ke wahana permainan, kali ini MNC Portal akan merangkum beberapa di antaranya. Berikut rekomendasi wahana permainan ana di Tangerang, seperti dilansir dari berbagai sumber, Kamis (26/12/2024).



1. Paw Patrol Mall di Gading Serpong

Carstensz Mall di Gading Serpong menghadirkan wahana pop up Adventur Bay Bounce, bertemakan 'Paw Patrol' untuk kreatifitas anak.

Pemilik Provoliant Strategic Partner, Chandra Sugiono mengatakan pop up wahana bermain anak tersebut dilengkapi dengan 6 area bermain mirip di kartun aslinya. Mulai dari area menyerupai kapal laut, gurita raksasa, perosotan anak seperti kapal nelayan, dan area kolam bermain bola.

"Wahana ini adalah Paw Patrol, itu salah satu karakter yang digemari anak-anak saat ini. Jadi kami bekerja sama dengan Carstensz dan Cow Play Cow Moo, untuk menghadirkan dunia Paw Patrol untuk anak-anak," ujar Chandra Sugiono, selaku pemilik Provaliant Strategic Partner.

Bukan hanya itu saja, tempat ini juga tersedia area melukis, menggambar, dan aktivitas-aktivitas tambahan lain yang sangat seru bukan untuk anak saja, juga untuk orang tuanya.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Permainan Seru Cow Play...
Permainan Seru Cow Play Cow Moo asal Singapura Hadir di Jakarta, Salah Satunya Tata Island
4 Manfaat Belajar Sambil...
4 Manfaat Belajar Sambil Bermain di Destinasi Wisata Edukasi Fisik dengan Sistem STEAM
Perdana Digelar, Jakarta...
Perdana Digelar, Jakarta Lebaran Fair Ramah untuk Anak
Pilih Playground untuk...
Pilih Playground untuk Si Kecil yang Tak Cuma Buat Bermain
Timezone dengan Konsep...
Timezone dengan Konsep NextGen Experience Hadir di Lippo Mall Puri
Arsy Hermansyah Jatuh...
Arsy Hermansyah Jatuh dari Monkey Bar, Dokter Anak Ingatkan Hal Ini ke Orangtua
Serunya Isi Libur Akhir...
Serunya Isi Libur Akhir Pekan di Wahana Bermain Bertemakan Dessert
Manfaatkan Liburan Sekolah,...
Manfaatkan Liburan Sekolah, Imajinasi Art Production Hadirkan Sweet Lab
Latih Motorik Anak di...
Latih Motorik Anak di Masa Liburan Sekolah dengan Bermain Trampolin
Rekomendasi
LG Batal Bangun Pabrik...
LG Batal Bangun Pabrik Baterai Mobil Listrik di RI, Menteri Rosan Ungkap Penggantinya
Mesir Hancurkan Masjid...
Mesir Hancurkan Masjid Mahmoud Pasha Al-Falaky yang Bersejarah di Kairo, Picu Kecaman
Deposito Emas Pegadaian...
Deposito Emas Pegadaian Capai 1 Ton, Direktur Utama Dorong Masyarakat untuk Investasi Aktif
Berita Terkini
Demi Keutuhan Rumah...
Demi Keutuhan Rumah Tangga, Paula Verhoeven Rela Minta Maaf Saat Dimaki Depan Orang Banyak
58 menit yang lalu
5 Tempat Wisata Terpopuler...
5 Tempat Wisata Terpopuler di Banyuwangi, Nomor 1 Dijuluki Afrika-nya Jawa!
1 jam yang lalu
Kondisi Terkini Fachri...
Kondisi Terkini Fachri Albar usai Ditangkap Kasus Narkoba, Polisi Pastikan Sehat
9 jam yang lalu
Profil Hailey Baldwin,...
Profil Hailey Baldwin, Istri Justin Bieber yang Ternyata Menderita Kista Ovarium
9 jam yang lalu
Drama Korea A Shop For...
Drama Korea A Shop For Killer Lanjut Season 2, Tayang Perdana 2026
10 jam yang lalu
5 Fakta Hailey Bieber...
5 Fakta Hailey Bieber yang Mengaku Punya Dua Kista Ovarium
10 jam yang lalu
Infografis
Fakta Program Makan...
Fakta Program Makan Bergizi Gratis untuk Anak Balita dan Pelajar
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved