Kisah Perjuangan Al Rizhal Tisma Wahid Maulana Jadi Imam di UEA dengan Hafal Al-Quran 30 Juz

Sabtu, 08 Mei 2021 - 01:02 WIB
loading...
A A A
Dia berharap segala persyaratan bisa segera terselesaikan, sebelum berangkat ke UEA. Apalagi ada dukungan dari Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Timur yang bakal membantu mengurus visa dan medical checkup-nya. Kebetulan dari Jawa Timur terdapat tiga orang peserta seleksi imam yang lolos dan bakal berangkat ke UEA.

Baca juga: Ketika Khalid bin Walid Harus Memohon Maaf Kepada Ammar bin Yasir

"Ada salah satu peserta yang dipanggil kata (Gubernur Jatim) Bu Khofifah akan dibantu tentang persiapan tentang pemberangkatannya, katanya mau dibantu ngurus visa dan medical checkup-nya. Semoga segera selesai," harapnya.
(nug)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1922 seconds (0.1#10.140)