Vaksin Pfizer Mulai Diujicoba ke Anak Usia 5-11 Tahun

Selasa, 15 Juni 2021 - 09:08 WIB
loading...
Vaksin Pfizer Mulai...
Pfizer-BioNTech mulai melakukan ujicoba vaksin Covid-19 buatan mereka pada anak usia 5 hingga 11 tahun. / Foto: ilustrasi/LaptrinhX
A A A
JAKARTA - Perusahaan Pfizer-BioNTech mulai melakukan ujicoba vaksin Covid-19 buatan mereka pada anak usia 5 hingga 11 tahun. Menurut informasi yang beredar, saat ini sudah memasuki uji klinis tahap akhir.

Baca juga: Mengenal Penyebab dan Risiko Serangan Jantung Diidap Markis Kido

Laporan Daily Mail menjelaskan, dalam uji klinis tahap akhir tersebut Pfizer bakal melibatkan 4.500 peserta dari 100 lokasi uji klinis di 26 negara bagian, termasuk di Finlandia, Polandia, dan Spanyol.

Di sisi lain, Pfizer sudah merancang uji coba vaksin Covid-19 untuk anak usia 6 bulan hingga 4 tahun, tapi ini masih tahap awal dan akan berjalan begitu para peneliti mendapat kepastian soal keamanan vaksin untuk usia tersebut.

Lantas, seperti apa uji klinisnya?

Menurut Clinicaltrials.gov, penelitian vaksin Pfizer untuk anak-anak dilakukan tak jauh berbeda dengan apa yang sudah dikerjakan pada anak-anak yang lebih tua dan orang dewasa. Jadi, setengah peserta akan mendapat dua dosis vaksin Pfizer dengan jarak 21 hari dan separuh lainnya disuntikkan plasebo.

Dari uji klinis ini, peneliti akan mengamati keamanan, tolerabilitas, dan respons imun yang dihasilkan dari vaksin, kemungkinan juga akan mengukur tingkat antibodi pada subjek muda.

Data studi mencatat, di antara peserta, terdaftar di sana Russell Bright (7 tahun) dan Tucker Bright (5). Dua bocah ini terdaftar sebagai peserta studi di Ochsner Medical Center di Louisiana.

Jadi, kakak-adik tersebut awalnya diperiksa suhu tubuh dan tekanan darah, lalu swab PCR pun dilakukan, termasuk pengambilan darah untuk tes dan kemudian diberikan suntikan vaksin atau plasebo. Tidak ada yang tahu siapa yang menerima vaksin atau plasebo karena itu bagian dari kerahasiaan studi.

"Saya ingin melakukan bagian saya dan anak-anak saya melakukan bagian mereka," kata Adam Bright, ayah dari Russell dan Tucker, pada Associated Press.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Vaksin Covid-19 Berbayar...
Vaksin Covid-19 Berbayar Ratusan Ribu Tahun Depan, Menkes Imbau Vaksinasi Sekarang Mumpung Gratis
Vaksin Booster Covid-19...
Vaksin Booster Covid-19 Tak Harus Sama dengan yang Primer, Begini Aturan Kombinasinya
Masih Haruskah Vaksin...
Masih Haruskah Vaksin Booster Meski 99,2% Warga RI Sudah Punya Antibodi Covid-19?
Pemerintah Siapkan Vaksin...
Pemerintah Siapkan Vaksin Booster Covid-19 Gratis untuk Masyarakat, Ini Sederet Manfaatnya!
Kasus Covid-19 di Indonesia...
Kasus Covid-19 di Indonesia Naik, Kemenkes Minta Masyarakat Segera Vaksinasi
Vaksin dan Covid-19...
Vaksin dan Covid-19 Sebabkan Jumlah Sperma Pria Turun Drastis, yang Lagi Program Hamil Harus Tahu!
Status Darurat Covid-19...
Status Darurat Covid-19 Dicabut, Kimia Farma Siap Suntikkan 751.000 Dosis Vaksin Booster Sinopharm
Masyarakat Diimbau Lengkapi...
Masyarakat Diimbau Lengkapi Dosis Vaksin meski Sudah Miliki Antibodi Covid-19
Program Vaksin Covid-19...
Program Vaksin Covid-19 Anak 6 Bulan-11 Tahun Mulai Berjalan Maret 2023
Rekomendasi
BULOG Jatim Serap Hasil...
BULOG Jatim Serap Hasil Panen Hingga 300 Ribu Ton Setara Beras
iPhone 16 Baru Diluncurkan,...
iPhone 16 Baru Diluncurkan, Pahami Istilah iPhone Inter
Hari Bumi Sedunia, Pramono...
Hari Bumi Sedunia, Pramono Ajak Warga Matikan Lampu Satu Jam Malam Nanti
Berita Terkini
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron 'Terbelenggu Rindu' Eps 221: Usaha Amira dan Biru Dapatkan Sample DNA Arkana
1 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Kau...
Sinopsis Sinetron 'Kau Ditakdirkan Untukku' Eps 16: Kepindahan Alya dan Devan
1 jam yang lalu
Diluar Nalar! Tenny...
Diluar Nalar! Tenny Tap Ungkap Kisah Nyata Ruda Paksa Paling Mencekam di Kanal YouTube
1 jam yang lalu
Farel Tarek Angkat Kesenjangan...
Farel Tarek Angkat Kesenjangan Sosial Lewat Sketsa Humor Segar di Kanal YouTube
1 jam yang lalu
Netizen Heboh, Maroon...
Netizen Heboh, Maroon 5 dan Lisa BLACKPINK Kolaborasi Perdana di Lagu Priceless
1 jam yang lalu
MIUBaby Ukuran Jumbo...
MIUBaby Ukuran Jumbo Resmi Dirilis, Jawaban untuk Kebutuhan si Kecil
2 jam yang lalu
Infografis
HGU 100 Tahun Dipermasalahkan,...
HGU 100 Tahun Dipermasalahkan, UU IKN Digugat Warga Dayak ke MK
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved