Raup Untung Rp1,7 Miliar dari NFT, Ghozali Ngaku Sudah Cairkan Uangnya

Senin, 17 Januari 2022 - 23:55 WIB
loading...
Raup Untung Rp1,7 Miliar...
Setelah meraup untung Rp1,7 miliar dari NFT, Ghozali Everyday mengaku sudah mencairkannya uangnya untuk keperluan pribadi. Foto/YouTube Deddy Corbuzier
A A A
JAKARTA - Foto selfie Ghozali Everyday laku terjual di e-commerce NFT, Opensea, hingga miliaran rupiah. Uang yang didapatkannya tersebut sudah ada yang dicairkan.

Pria ini menjual foto yang diambilnya setiap hari dalam lima tahun belakangan. Awalnya dia bermimpi mengabadikan foto dirinya selama lima tahun dan berharap dirinya bisa lulus kuliah dan mengabadikan foto kelulusannya.

Pendapatan yang diperolehnya dari foto selfienya yaitu mencapai Rp1,7 miliar. Sebagian uang yang dia peroleh sudah dicairkan.

“Sampe hari ini si dapet Rp1,7 miliar, cuman sedikit yang sudah ditukarkan menjadi uang,” kata Ghozali di Channel YouTube Deddy Corbuzier, Senin (17/1/2022).



Sebagian besar pendapatannya dalam bentuk Ethereum atau mata uang yang akan dipergunakan untuk membeli NFT, sedangkan yang sudah dicairkan yaitu Rp39 jutah. Dia mencairkan uang tersebut untuk keperluan pribadi.

“Karena beberapa ada yang dijual lagi. Itu saya cairin Rp39 juta, dicairin karena untuk keperluan pribadi,” tuturnya.

Uang yang dicairkannya juga dipakai untuk membantu orang tua dan mewujudkan mimpinya membuat studio animasi sendiri.
(hri)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Yuni Shara Bagikan NFT...
Yuni Shara Bagikan NFT Lukisan untuk Pembelian Single Tanda Tanda
Once Mekel Bakal Rilis...
Once Mekel Bakal Rilis Album Lewat NFT, Beri Manfaat Bagi Karya Seniman
Dukung DVerse, Komisi...
Dukung D'Verse, Komisi X Minta Dipasarkan dengan Transparan
Jukiverse NFT Exhibition...
Jukiverse NFT Exhibition Hadir di Metaverse dan Dunia Nyata secara Bersamaan
Wamenparekraf Angela...
Wamenparekraf Angela Tanoesoedibjo: NFT Jadi Peluang yang Harus Dioptimalkan
Al Ghazali Unggah Foto...
Al Ghazali Unggah Foto Bareng Ghozali Everyday, Begini Respons Maia Estianty
Kembangkan Ekosistem...
Kembangkan Ekosistem Musik, Rocket Rockers dan Sejumlah Band Tanah Air Jajaki Dunia NFT
Titi DJ dan Andra Rilis...
Titi DJ dan Andra Rilis Lagu dalam Bentuk NFT
Karya NFT di Art Jakarta...
Karya NFT di Art Jakarta Gardens 2022 Bikin Takjub Angela Tanoesoedibjo
Rekomendasi
5 Pangdam Lulusan Akmil...
5 Pangdam Lulusan Akmil 1991 Teman Satu Angkatan Panglima TNI
Impor Batu Bara China...
Impor Batu Bara China dari Rusia Melesat 6% pada Maret, Indonesia Turun Tajam
Mobil Listrik Apa yang...
Mobil Listrik Apa yang Indonesia Mau? GAC Aion Siap Hadirkan
Berita Terkini
Paula Verhoeven Buka-bukaan...
Paula Verhoeven Buka-bukaan soal KDRT yang Dialaminya: Verbal, Financial Abuse
16 menit yang lalu
Melly Goeslaw Akui Oplas...
Melly Goeslaw Akui Oplas usai Wajahnya Disebut Berubah: Bayar Pakai Duit Sendiri
56 menit yang lalu
Sinopsis Original Series...
Sinopsis Original Series Vision+ di RCTI Dendam Eps 2: Renata Menyelidiki Siapa Orang di Balik Pembunuhan Ayahnya
1 jam yang lalu
Barack Obama dan Michelle...
Barack Obama dan Michelle Kepergok Kencan di Restoran, Redam Rumor Cerai
2 jam yang lalu
Demi Keutuhan Rumah...
Demi Keutuhan Rumah Tangga, Paula Verhoeven Rela Minta Maaf Saat Dimaki Depan Orang Banyak
3 jam yang lalu
5 Tempat Wisata Terpopuler...
5 Tempat Wisata Terpopuler di Banyuwangi, Nomor 1 Dijuluki Afrika-nya Jawa!
4 jam yang lalu
Infografis
Smartphone dan Komputer...
Smartphone dan Komputer akan Bebas dari Tarif Trump
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved