Cerita Liza Natalia Awal Mula Kenal Zumba yang Bikin Sehat dan Awet Muda

Rabu, 28 September 2022 - 20:03 WIB
loading...
Cerita Liza Natalia...
Liza Natalia menceritakan awal mula mengenal zumba, olahraga yang membuat sehat dan awet muda. Liza sendiri sudah 12 tahun berkecimpung dalam dunia zumba. Foto/tangkapan layar YouTube Partai Perindo
A A A
JAKARTA - Liza Natalia menceritakan awal mula mengenal zumba , olahraga yang membuat tubuhnya menjadi sehat dan awet muda. Liza sendiri sudah 12 tahun berkecimpung dalam dunia zumba.

Menurut Liza, hal itu karena beberapa tahun lalu, zumba belum sepopuler sekarang. Sebelumnya, artis sekaligus penyanyi itu terus mencari jenis olahraga yang sedang menjadi tren saat itu.

“Jadi sebenarnya kenapa aktif di zumba karena dulu orang taunya kan aerobik, terus aku juga bikin body beauty tuh. Nah udah sekian tahun, orang banyak yang pengin tahu ada apa lagi sih yang happening," kata Liza dalam podcast Aksi Nyata dikutip dari kanal YouTube Partai Perindo, Rabu, (28/9/2022).

"Di luar sana kan mungkin banyak, tapi di Indonesia tuh enggak ada,” tambahnya.



Liza mengungkapkan, dirinya justru mengenal zumba dari seseorang kawan yang lebih dulu mengenal senam dansa itu di Amerika Serikat. Saat itu, sang kawan menyebut bahwa zumba tengah menjadi tren di Negeri Paman Sam itu.

“Dan aku pada saat tau zumba juga bukan tau langsung gitu aja. Tapi ada temen yang tinggal di Amerika, dia tau tentang zumba. Dia kasih VCD juga, cuma dia fotoin, katanya di Amerika itu lagi happening zumba,” jelas Liza.

Perempuan berusia 46 tahun itu lantas langsung mencari-cari kelas zumba yang cocok di sekitar Jakarta. Hingga akhirnya mengikuti kelas zumba Jun Ko Agus di daerah Kemang, Jakarta Selatan.

Semenjak mengikuti kelas Zumba tersebut, Liza mengaku langsung jatuh hati dengan senam dansa yang sebagian besar memiliki gerakan dari latin.

Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Asri Welas dan Denada...
Asri Welas dan Denada Berpartisipasi di ZINCON 2024, Pesta Zumba Terbesar dengan Ribuan Instruktur
OMDC Zumba Party Gaungkan...
OMDC Zumba Party Gaungkan Kesadaran soal Pentingnya Menjadi Sehat Paripurna
Di Balik Film Cinta...
Di Balik Film Cinta Tapi Cinta, Ganjar dan Atikoh True Love Story, Sutradara: Cocok untuk Anak Muda
Kenakan Kaus Clean Government,...
Kenakan Kaus Clean Government, Ganjar Pranowo Bangkitkan Dono Warkop DKI di Hajatan Rakyat Semarang
Alam Ganjar Unjuk Gigi...
Alam Ganjar Unjuk Gigi di Hajatan Rakyat, Main Gitar dan Nyanyi Bareng Ganjar dan Siti Atikoh
Ganjar Pranowo dan Slank...
Ganjar Pranowo dan Slank Tutup Hajatan Rakyat di Semarang, Nyanyi Terlalu Manis
Makna Prosesi Ruwatan...
Makna Prosesi Ruwatan yang Dilakukan Ganjar Pranowo dan Mahfud MD di Solo, Singgung Nafsu Kuasa
Sambut Ganjar-Mahfud,...
Sambut Ganjar-Mahfud, Slank Nyanyi Salam M3tal di Hajatan Rakyat Semarang
Warga Antusias Saksikan...
Warga Antusias Saksikan Ganjar-Mahfud Konvoi Keliling Kota Solo: Salam Metal Pak
Rekomendasi
Hari Kedua Lebaran,...
Hari Kedua Lebaran, 36.113 Wisatawan Berlibur ke Silang Monas
2 Juta Orang Sudah Mudik...
2 Juta Orang Sudah Mudik Lebaran Gunakan Kereta Api
Kisah Kapten Dwi, Nakhoda...
Kisah Kapten Dwi, Nakhoda Kapal 25 Tahun Berlebaran di Laut Akhirnya Salat Id Bareng Keluarga di Darat
Berita Terkini
Duka Anak Atas Meninggalnya...
Duka Anak Atas Meninggalnya Ray Sahetapy: Selamat Jalan Ayah
3 jam yang lalu
Profil Ray Sahetapy,...
Profil Ray Sahetapy, Aktor Senior Kebanggaan Indonesia
3 jam yang lalu
Aktor Senior Ray Sahetapy...
Aktor Senior Ray Sahetapy Meninggal Dunia
4 jam yang lalu
4 Film Komedi Seru untuk...
4 Film Komedi Seru untuk Menemani Momen Libur Lebaran Bersama Keluarga
4 jam yang lalu
Raffi Ahmad dan Nagita...
Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Hadiri Open House Prabowo di Istana Negara
5 jam yang lalu
Sinopsis dan Daftar...
Sinopsis dan Daftar Pemain The Divorce Insurance, Drama Korea Bertema Asuransi Perceraian
6 jam yang lalu
Infografis
Profil dan Aset 7 BUMN...
Profil dan Aset 7 BUMN yang Bakal Dikelola BP Danantara
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved