Kisah Jihan Tumbal Keluarga dalam Audio Series Iblis Tak Jemput

Selasa, 13 Juni 2023 - 17:44 WIB
loading...
A A A
Kisah Jihan Tumbal Keluarga dalam Audio Series Iblis Tak Jemput
(Foto: dok. Cut2Cut)

Penasaran dengan kelanjutannya? Dengerin terus audio series Iblis Tak Jemputhanya di ROOV. Cerita horor ini salah satu karya dari Cut2Cut yang terkenal telah melahirkan banyak karya di industri audio.

Cut2Cut merupakan perusahaan yang bergerak di bidang industri audio di bawah kepemilikan Haryoko atau yang biasa disapa denga panggilan “Om Yoko” . Karya-karya dari Cut2Cut pun telah digunakan pada berbagai segmentasi, seperti iklan suara, televisi, dan lainnya. Pada awal berdirinya Cut2cut telah membuat banyak karya di bidang radio. Salah satunya adalah Sandiwara Radio. Hingga saat ini, Cut2cut masih terus berkarya melalui Sandiwara Radio dan membagikan berbagai cerita menarik dan khas.

Kisah Jihan Tumbal Keluarga dalam Audio Series Iblis Tak Jemput
(Foto: dok. Cut2Cut)

Tak hanya memproduksi audio series Iblis Tak Jemput, Cut2Cut juga terkenal dengan karya "Beranak dalam Kubur"dan "Kereta Hantu Stasiun Cikini". Keduanya pun menjadi episode atau seri yang paling diminati oleh penikmat konten suara yang juga ada di ROOV. Cut2Cut juga membantu menjembatani dan mewakili Sandiwara Radio Legend yang berjudul Saur Sepuhdan Tutur Tinular untuk tayang di ROOV.

Namun, bagi kamu yang tertarik dengan update terbaru dari setiap episode audio series Iblis Tak Jemput, kamu bisa download ROOV di app store dan google play . Yuk segera dengarkan setiap episodenya!
(nug)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1307 seconds (0.1#10.140)