Bingung Memilih Pasangan Capres di Pemilu 2024? Ini Pemimpin yang Dibutuhkan Indonesia

Selasa, 12 Desember 2023 - 17:58 WIB
"Ekonominya dikuasai oleh Pak Ganjar, beliau punya pengalaman dua periode di DPR RI. Dia periode pengalaman sebagai pemimpin wilayah, gubernur. Pak Mahfud, coba lihat. Kombinasinya ini menurut saya ya saya tidak dimiliki oleh yang lainnya untuk membawa Indonesia emas 2045," kata Syafril.

Tidak hanya itu, dalam kesempatan ini, Syafril mengingatkan untuk tidak termakan gimmick yang ada saat ini. Dirinya menyampaikan, tidak apa-apa calon pemimpin membangun gimmick, namun harus memiliki tujuan.



"Itu kan hanya untuk pancingan saja supaya orang melihat ya kan. Orang melihat, dia ikuti, hasilnya enggak bagus, hasilnya balik lagi," ucap Syafril.

"Yang penting kami melihat gimmick yang kami berikan orang melihat dan orang merasakan dan orang dukung terus- menerus. Bukan gimmick untuk lucu-lucuan pada saat itu saja, habis itu hilang, tidak seperti itu," tutur dia lagi.

Lebih lanjut, Syafril mengungkap, gimmick itu harus memiliki tujuan dan ada yang dirasakan oleh orang lain.
(tdy)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More