10 Cara Cepat Menurunkan Gula Darah Tinggi Secara Alami, Cukup Tidur 7 Jam dan Minum Air Putih

Minggu, 27 Agustus 2023 - 05:00 WIB
loading...
10 Cara Cepat Menurunkan...
Cara cepat menurunkan gula darah tinggi secara alami penting diketahui penderita diabetes untuk mencegah komplikasi. Mulai dari penyakit jantung, ginjal. Foto/Telegraph India
A A A
JAKARTA - Cara cepat menurunkan gula darah tinggi secara alami penting diketahui penderita diabetes untuk mencegah komplikasi. Mulai dari penyakit jantung, ginjal, mata, dan saraf.

Orang yang hidup dengan kondisi kesehatan tertentu, seperti kelainan autoimun, diabetes tipe 1 , tidak dapat menurunkan gula darahnya secara alami. Pada diabetes tipe 1, pankreas tidak menghasilkan insulin, hormon yang membantu mengatur kadar gula darah .

Namun jika didiagnosis menderita diabetes tipe 2 atau pradiabetes, Anda dapat mencoba menurunkan gula darah tinggi dengan cara alami. Seperti halnya tidur selama 7 jam, minum air putih, atasi stres dan olahraga.

Cara Cepat Menurunkan Gula Darah Tinggi Secara Alami



Berikut cara cepat menurunkan gula darah tinggi secara alami dilansir dari Everyday Health, Minggu (27/8/2023).



10 Cara Cepat Menurunkan Gula Darah Tinggi Secara Alami, Cukup Tidur 7 Jam dan Minum Air Putih

Foto/Infografis SINDOnews

1. Perhatikan Asupan Karbohidrat


Memperhatikan karbohidrat penting bagi penderita diabetes tipe 2. Ini karena karbohidrat penyebab kadar gula darah Anda berfluktuasi. Perlu diingat bahwa karbohidrat tidak hanya ditemukan pada bahan makanan biasa, seperti roti, kentang, dan pasta.

Mereka juga terdapat dalam buah-buahan, sayuran, permen, dan produk susu sehingga penting untuk memperhatikan makanan yang dikonsumsi.

2. Hindari Makan dalam Porsi Besar


Hindari makan makanan kecil untuk makan dalam porsi bear saat malam hari. Memberi makan tubuh Anda sepanjang hari membantu mengatur kadar gula darah dan mencegah naik turunnya. Tetap perhatikan kandungan karbohidrat, bahkan saat ngemil.
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1578 seconds (0.1#10.140)