7 Makanan Terbaik Mencegah Anemia, dari Bayam hingga Ubi Merah

Senin, 12 Agustus 2024 - 13:27 WIB
loading...
7 Makanan Terbaik Mencegah...
Suka pusing secara tiba-tiba? Mungkin Anda mengalami gejala anemia. Makan bayam jadi salah satu solusinya. Foto/ Instagram
A A A
JAKARTA - Pernah mengalami pusing secara tiba-tiba, merasa mudah lelah, pucat, jantung tidak teratur, hingga sulit konsentrasi? Mungkin beberapa kondisi tersebut merupakan gejala dari anemia .

Anemia sendiri merupakan kondisi tubuh yang tidak memiliki cukup sel darah merah, yang disebabkan oleh kekurangan zat besi hingga masalah genetik.



Mengatasinya, Anda bisa mencegah dengan mengonsumsi makanan penambah darah yang mengandung zat besi tinggi. Melansir dari berbagai sumber, berikut ulasannya.

Makanan Pencegah Anemia

1. Sayuran Hijau
Sayuran hijau seperti brokoli dan bayam adalah makanan penambah darah yang aman untuk lambung dengan zat besi tinggi.

Misalnya, dalam 100 gram bayam atau brokoli mengandung 2,7 milligram zat besi. Jumlah tersebut sudah memenuhi kebutuhan asupan harian tubuh terhadap nutrisinya.

Namun, perlu diperhatikan, dalam mengolah sayur penambah darah ini sebaiknya dimasak hingga matang agar khasiatnya bisa dirasakan secara optimal.

2. Makanan Tinggi Asam Folat
Asam folat merupakan salah satu jenis nutrisi vitamin B kompleks yang cukup dibutuhkan oleh tubuh, karena berperan dalam memproduksi sel darah merah.

Contoh makanan penambah gula darah yang mengandung tinggi asam folat adalah seperti hati unggas, kecambah, kacang tanah, pisang, hingga sayuran berdaun hijau.

3. Delima
Delima adalah salah satu makanan penambah darah dan dapat membantu meningkatkan hemoglobin. Berdasarkan data jurnal terbitan HHS Author Manuscripts pada 2014 yang melibatkan 19 peserta, sebagian orang saat mengonsumsi 1000 mg ekstrak buah delima, mengalami perubahan-perubahan peningkatan aliran darah serta ukuran pembuluhnya.

4. Vitamin B12
Sel darah merah yang tidak berkembang sempurna akan lebih cepat mati, sehingga tubuh pun akan kekurangan darah.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
7 Makanan yang Menjadi...
7 Makanan yang Menjadi Racun Jika Dipanaskan Kembali, Bahaya!
Jakarta Butchers Challenge...
Jakarta Butchers' Challenge 2024 Digelar, Hadirkan Tantangan Kreativitas Memotong Daging Domba
Viral Aksi Perempuan...
Viral Aksi Perempuan Makan Daging Kambing Mentah, Ini Bahayanya buat Tubuh
4 Tips Makan Daging...
4 Tips Makan Daging Tanpa Khawatir Kolesterol Naik
Manfaat Kepala Sapi...
Manfaat Kepala Sapi untuk Kesehatan, Ini Nutrisi yang Dikandungnya
Benarkah Kebiasaan Ngemil...
Benarkah Kebiasaan Ngemil Es Batu Tanda Ada Penyakit Serius? Ini Faktanya
Rambut Rontok Berlebih...
Rambut Rontok Berlebih Bisa Jadi Tanda Anemia, Ini Cara Mengobatinya
Rambut Rontok setelah...
Rambut Rontok setelah Mandi Bisa Jadi Tanda Penyakit Anemia
Sensasi Australian Wagyu...
Sensasi Australian Wagyu Katsu Sando, Padukan Kuliner Indonesia dan Jepang
Rekomendasi
Iran Rayakan Idulfitri...
Iran Rayakan Idulfitri pada Senin, Presiden Masoud Pezeshkian Serukan Persatuan Negara-negara Islam
Menteri Kabinet Prabowo...
Menteri Kabinet Prabowo Hadiri Halalbihalal Megawati: dari Menkeu hingga Kepala Otorita IKN
Isuzu Siapkan Truk Klasik...
Isuzu Siapkan Truk Klasik Keren yang Belum Pernah Anda Lihat
Berita Terkini
Tradisi Unik Lebaran...
Tradisi Unik Lebaran di Dunia, Wanita India Beli Perhiasan Baru
12 menit yang lalu
Rekomendasi 4 Film Bertema...
Rekomendasi 4 Film Bertema Keluarga yang Bikin Lebaran Lebih Hangat dan Bermakna
1 jam yang lalu
Jennifer Coppen Klarifikasi...
Jennifer Coppen Klarifikasi Kedekatannya dengan Justin Hubner, Tegaskan Masih Cinta Dali Wassink
2 jam yang lalu
Kim Soo Hyun Tepis Isu...
Kim Soo Hyun Tepis Isu Pacaran dengan Kim Sae Ron hingga Menangis
2 jam yang lalu
Batas Aman Makan Kue...
Batas Aman Makan Kue Lebaran Biar Berat Badan Tidak Naik, Jangan Lebih dari 5 Keping
3 jam yang lalu
Rayakan Lebaran dengan...
Rayakan Lebaran dengan Wisata Alam, Kuliner, dan Belanja di PIK!
3 jam yang lalu
Infografis
3 Kekuatan Mengerikan...
3 Kekuatan Mengerikan Harimau Jawa, dari Gigitan hingga Cakar
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved