Gampang Banget Bikin Olahan Lobster yang Lezat di Rumah

Sabtu, 28 November 2020 - 12:55 WIB
loading...
Gampang Banget Bikin...
foto / dok istimewa
A A A
JAKARTA - Lobster dapat diolah menjadi beragam hidangan nikmat. Dengan teknik memasak yang tepat dan bumbu yang pas, Anda bisa menyajikan lobster seperti hidangan di restoran. Karenanya, kini Anda tidak perlu lagi ke restoran untuk menikmati hidangan satu ini, buat saja di rumah.

Mengukus dan merebus adalah dua cara paling umum untuk memasak lobster. Memasak lobster adalah seni, dan jika tidak mendapatkan waktu yang tepat, Anda mungkin akan menyukai lobster yang keras atau kenyal. Jangan pernah memasak lobster terlalu lama. Ini membuat daging menjadi keras dan berserat.

Baca juga : Ini Manfaat Vitamin E & TruBright Complex Untuk Kulit Cerah

Berikut kreasi olahan lobster ala restoran yang bisa dibuat di rumah dikutip dari Endeustv, Sabtu (28/11).

1. Lobster lada hitam

Anda yang tidak suka makanan pedas, hidangan satu ini sangat tepat. Lobster lada hitam menggunakan bumbu lada hitam dengan rasa pedas yang cenderung hangat. Perpaduan antara rasanya yang pedas dengan daging lobster yang cenderung manis dan lembut, sangat menyatu sempurna dalam sekali gigitan.

Cara membuatnya, pertama cuci bersih lobster. Marinasi lobster menggunakan lada hitam dan garam. Goreng lobster hingga warnanya berubah. Setelah itu, ganti dengan menumis bawang putih, bawang bombai dan jahe hingga tercium aroma harum. Masukkan lada hitam dan tumis hingga harum. Masukkan lobster dan bumbu lainnya. Masak hingga bumbu meresap sempurna ke dalam daging. Angkat dan lobster siap disajikan.

2. Lobster asam manis

Sesuai dengan namanya, lobster ini memadukan citarasa asam dan manis yang segar. Rasa saus asam manis ini bisa didapat dengan menggunakan saus tomat botolan. Jika ingin menghasilkan rasa asam yang lebih pekat, bisa membuat sendiri sausnya dengan menggunakan tomat asli. Saus ini sangat cocok dipadukan dengan lembutnya daging lobster.

Baca juga : Rileks di Weekend Sambil Nonton Konser Musik Maliq & DEssentials
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
4 Teknik Menggoreng...
4 Teknik Menggoreng Makanan Paling Populer, Lezat dan Hemat Minyak Goreng
Mengenal Teknik Tossing,...
Mengenal Teknik Tossing, Rahasia Dibalik Gurih dan Meresapnya Bumbu pada Ayam Goreng
10 Kuliner Pasar Lama...
10 Kuliner Pasar Lama Tangerang yang Enak, Yuk Jajal Mi Ayam Kepiting
8 Resep Tongseng Kambing...
8 Resep Tongseng Kambing untuk Iduladha, Lezatnya Bisa Bikin Nambah Terus
8 Makanan Khas Daerah...
8 Makanan Khas Daerah Mojokerto yang Terkenal Lezat dan Bikin Nagih
11 Tempat Makan Enak...
11 Tempat Makan Enak dan Murah di Yogya, Nomor 6 Jadi Lokasi Syuting AADC 2
10 Keju Lezat Berbagai...
10 Keju Lezat Berbagai Negara, Nomor 8 Cocok Dimakan dengan Ayam Geprek
10 Makanan Khas Jawa...
10 Makanan Khas Jawa Menggugah Selera, Garang Asem hingga Lontong Balap
6 Sayuran yang Boleh...
6 Sayuran yang Boleh Dimakan Penderita Asam Lambung
Rekomendasi
Partai Perindo Apresiasi...
Partai Perindo Apresiasi Percepatan Pengangkatan CASN 2024, Angin Segar Pacu Layanan Publik Terjaga Optimal
Adu Statistik Eliano...
Adu Statistik Eliano Reijnders vs Ole Romeny di Posisi Winger Timnas Indonesia
Pengakuan Jujur Rafael...
Pengakuan Jujur Rafael Struick: Shin Tae-yong Miliki Dampak Besar untuk Timnas Indonesia
Berita Terkini
Perbandingan Sikap Istri...
Perbandingan Sikap Istri Richard Lee dan Bobon Santoso setelah Tahu Suaminya Mualaf
13 menit yang lalu
Mengenal Stroke seperti...
Mengenal Stroke seperti Diidap Mat Solar, Ini Gejala, Penyebab dan Faktor Risikonya
54 menit yang lalu
Anak Janji Lanjutkan...
Anak Janji Lanjutkan Jejak Mat Solar Jadi Aktor di Dunia Hiburan
1 jam yang lalu
Mudik Makin Nyaman dan...
Mudik Makin Nyaman dan Lancar! Diskon 20% untuk Booking Hotel
2 jam yang lalu
5 Idol K-Pop Paling...
5 Idol K-Pop Paling Berbakat, IU Kalahkan Jisoo BLACKPINK
2 jam yang lalu
Its Family Time! GTV...
Its Family Time! GTV Tayangkan Shaun si Domba Lucu tapi Jahil yang Jadi Temani Sore Kamu!
2 jam yang lalu
Infografis
43 Negara yang akan...
43 Negara yang akan Dilarang Masuk ke Amerika Serikat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved