5 Negara dengan Penderita HIV Terbanyak, Nomor 3 Tembus 7,7 Juta Orang

Jum'at, 04 Maret 2022 - 17:41 WIB
loading...
5 Negara dengan Penderita...
Ada lima negara dengan penderita HIV terbanyak di dunia. WHO menyatakan bahwa ada sekitar 37,9 juta orang secara global yang hidup dengan HIV pada 2018. Foto/Scidev
A A A
JAKARTA - Ada lima negara dengan penderita HIV terbanyak di dunia. Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) menyatakan bahwa ada sekitar 37,9 juta orang secara global yang hidup dengan HIV pada 2018.

Di mana prevalensi HIV pada orang dewasa berusia 15 hingga 29 tahun diperkirakan sekitar 0,8 persen dari populasi global. Diyakini tempat asal HIV adalah Afrika memiliki prevalensi tertinggi sekitar 3,9 persen (3,3 persen - 4,5 persen).

Sementara itu, HIV atau human immunodeficiency virus adalah infeksi menular seksual (IMS). Ini juga dapat menyebar melalui kontak dengan darah yang terinfeksi atau dari ibu ke anak selama kehamilan, persalinan atau menyusui.

Tanpa pengobatan, mungkin diperlukan waktu bertahun-tahun sebelum HIV melemahkan sistem kekebalan Anda hingga Anda mengidap AIDS atau acquired immunodeficiency syndrome. Ini merupakan kondisi kronis yang berpotensi mengancam jiwa yang disebabkan oleh HIV.


Dengan merusak sistem kekebalan Anda, HIV mengganggu kemampuan tubuh untuk melawan infeksi dan penyakit. Lantas negara mana saja dengan penderita HIV terbanyak? Berikut daftarnya dilansir dari World Population Review, Jumat (4/3/2022).

1. Swaziland (Eswatini)

5 Negara dengan Penderita HIV Terbanyak, Nomor 3 Tembus 7,7 Juta Orang


Negara pertama dengan penderita HIV terbanyak adalah Swaziland (Eswatini) yaitu sebesar 27 persen. Melalui penerapan layanan pengobatan dan pencegahan yang diperluas, Swaziland secara signifikan mengurangi tingkat infeksi baru hampir setengahnya antara 2011 dan 2016. Selain itu, negara ini memiliki prevalensi HIV di kalangan pekerja seks sebesar 60,5 persen, tertinggi di dunia.

2. Lesotho

5 Negara dengan Penderita HIV Terbanyak, Nomor 3 Tembus 7,7 Juta Orang
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2200 seconds (0.1#10.140)