HUT ke-77 RI, 4 Warga Laos dan Mahasiswa UI Sukses Bawakan Tarian Betawi di KBRI Vientiene Laos

Jum'at, 19 Agustus 2022 - 11:40 WIB
loading...
A A A
“Seperti yang kita tahu bahwa Laos merupakan salah satu negara di ASEAN yang kita kenal sebagai negara landlocked, ya, karena memang dikelilingi daratan, tidak punya lautan. Mahasiswa Magang UI ini, akan mempelajari bagaimana Laos membangun daya saing negaranya sekalipun termasuk landlocked country,” ungkapnya.

Masih dalam rangkaian peringatan kemerdekaan ke-77, warga lokal Laos yang merupakan pelajar BIPA di KBRI Vientiane, Laos, mengikuti kegiatan lomba ‘Agustusan’ yang bertempat di lapangan Atase Pertahanan, KBRI Vientiane.

Tujuannya untuk memperkenalkan budaya dan tradisi masyarakat Indonesia dalam memperingati hari kemerdekaan. Kegiatan ini dipandu oleh dua pengajar BIPA di Laos yang dibantu oleh staf KBRI Vientiane, Laos.

Peserta yang berjumlah lebih dari dua puluh pelajar berkesempatan mengikuti lomba-lomba unik khas 17 Agustusan, seperti balap sarung, injak kardus, memasukan pensil ke dalam botol, dan joget kursi.

Para pelajar antusias mengikuti kegiatan ini karena selain dapat mempelajari budaya, mereka juga bisa mempelajari bahasa Indonesia sederhana seperti berhitung, menunjukkan arah ketika memberikan instruksi, dan berinteraksi dengan pengajar dalam bahasa Indonesia.
(hri)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
KBRI Kuwait City Ajak...
KBRI Kuwait City Ajak WNI Tanam Pohon Bersama UN Habitat
Kolaborasi Fashion Indonesia-Korea,...
Kolaborasi Fashion Indonesia-Korea, Hadirkan Busana Perpaduan Batik dengan Hanbok
KBRI Addis Ababa Lakukan...
KBRI Addis Ababa Lakukan Diplomasi Eceng Gondok dan Tempe di Ethiopia
Musik Keroncong Meriahkan...
Musik Keroncong Meriahkan Resepsi Diplomatik KBRI Lisabon
Kolaborasi dengan Sinergi...
Kolaborasi dengan Sinergi Indonesia Maju, Meccaya Gelar Acara 77 Parade Rakyat Merah Putih
Menikmati Festival “Indonesia...
Menikmati Festival Indonesia Spice Up the World di Lulu Hypermarket Abu Dhabi
Global Radio Rayakan...
Global Radio Rayakan HUT RI ke-77 Bersama Musisi Nasional dan Internasional
Sambut HUT ke-77 RI,...
Sambut HUT ke-77 RI, Behaestex Rilis Edisi Kemerdekaan
Farel Prayoga Disambut...
Farel Prayoga Disambut Meriah saat Pulang ke Kampung Halaman
Rekomendasi
6 Cara Iran Menang Perang...
6 Cara Iran Menang Perang Lawan AS dan Israel, Mungkinkah Tercapai dalam 5 Tahap?
Berapa Ukuran Standar...
Berapa Ukuran Standar Lapangan Minifootball?
Siti Fadila, Wisudawan...
Siti Fadila, Wisudawan Termuda UGM yang Raih Gelar Magister di Usia 22 Tahun
Berita Terkini
Usia Muda, Karya Mendunia:...
Usia Muda, Karya Mendunia: Brand Fesyen Ini Buktikan Perempuan Bisa Berdaya dan Memberdayakan
1 jam yang lalu
Thariq Halilintar Jelang...
Thariq Halilintar Jelang Kelahiran Anak Pertamanya: Lagi Belajar Jadi Ayah yang Baik
1 jam yang lalu
5 Cara Ampuh Mengatasi...
5 Cara Ampuh Mengatasi Radang Amandel Tanpa Operasi, Aman dan Alami
2 jam yang lalu
Pemkab Minahasa Utara...
Pemkab Minahasa Utara Gencarkan Langkah Pencegahan DBD demi Lindungi Warga
3 jam yang lalu
4 Potret Renata Kusmanto,...
4 Potret Renata Kusmanto, Istri Fachri Albar yang Jadi Sorotan Netizen
4 jam yang lalu
Tren Makanan Manis Meningkat,...
Tren Makanan Manis Meningkat, Yuk Cegah Obesitas dengan 5 Tips Sederhana Ini
5 jam yang lalu
Infografis
Indonesia di Puncak...
Indonesia di Puncak Klasemen, Lolos ke Piala Dunia!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved