Mengenal Kolesterol dan Fungsinya bagi Tubuh

Rabu, 03 November 2021 - 10:58 WIB
- Kurangi stres.

- Lakukan olahraga secara rutin setidaknya selama 20-30 menit setiap hari.

Kadar kolesterol yang tinggi dapat membahayakan kesehatan dan perlu segera ditangani. Namun, kondisi ini tidak menimbulkan gejala, sehingga banyak penderita kolesterol tinggi baru menyadari kondisinya setelah muncul penyakit-penyakit terkait bahaya koleseterol tinggi tersebut.

Dilansir dari Halodoc, kolesterol juga menjalankan beberapa fungsi penting lain di dalam tubuh, yang masih berkaitan dengan metabolisme, di antaranya:

- Kolesterol berperan dalam pembentukan dan pemeliharaan membran dan struktur sel. Kolesterol dapat masuk di antara molekul lemak penyusun sel, membuat membran lebih cair. Sel juga membutuhkan kolesterol untuk membantunya menyesuaikan diri dengan perubahan suhu.



- Kolesterol penting untuk membuat sejumlah hormon penting, termasuk hormon stres kortisol. Kolesterol juga digunakan untuk membuat hormon seks menjadi testosteron, progesteron, dan estrogen.

- Hati juga menggunakan kolesterol untuk membuat empedu, cairan yang berperan penting dalam pemrosesan dan pencernaan lemak.

- Kolesterol digunakan oleh sel saraf untuk isolasi.

- Tubuh membutuhkan kolesterol untuk membuat vitamin D. Dengan adanya sinar matahari, kolesterol diubah menjadi vitamin D.
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More