Minta Maaf setelah Disebut Ngamuk di Klub Malam, Ardhito Pramono: Tidak Akan Terjadi Lagi

Selasa, 21 Maret 2023 - 19:50 WIB
loading...
Minta Maaf setelah Disebut...
Musisi Ardhito Pramono akhirnya buka suara terkait kabar dirinya mabuk dan mengamuk di salah satu klub malam di Malang, Jawa Timur. Foto/Instagram
A A A
JAKARTA - Musisi Ardhito Pramono akhirnya buka suara terkait dirinya mabuk dan mengamuk di salah satu klub malam di Malang, Jawa Timur. Ia mengakui perbuatan tersebut dan meminta maaf kepada pihak-pihak yang dirugikan.

Diketahui, beredar sebuah cerita Ardhito Pramono disebut-sebut ngamuk saat mabuk. Bahkan, sang pelantun lagu 'Sudah' itu sempat melemparkan gelas.

Sadar akan perbuatannya itu salah, Ardhito Pramono yang ramai dihujat netizen akhirya meminta maaf dan berjanji tak akan mengulangi perbuatannya.

"Dengan surat ini saya, Ardhito Pramono, bermaksud mengakui kesalahan yang saya perbuat. Saya menyadari jika seharusnya saya tidak melakukan tindakan yang sangat merugikan untuk beberapa pihak. Saya juga sadar atas konsekuensi yang saya terima atas insiden yang terjadi di sebuah Club (Loteng) di Malang, tanggal 20 Maret 2023," tulis Ardhito Pramono dalam keterangan yang diterima MNC Portal, Selasa (21/3/2023).


">

Ardhito Pramono juga mengaku sudah meminta maaf secara personal kepada pihak kelab malam dan beberapa orang lainnya di tempat kejadian yang merasa dirugikan. Namun, ia tak menjelaskan lebih lanjut mengenai kronologi yang terjadi di kelab malam itu.

"Sebagai bentuk tanggung jawab atas insiden tersebut, saya telah meminta maaf secara personal kepada beberapa pihak yang dirugikan, antara lain dari Pihak Club (Loteng), Julius Aji (DJ - Performer) dan beberapa Costumer yang berada di Venue," sambung Ardhito Pramono.

Permintaan maaf Ardhito Pramono juga ditujukan kepada penggemarnya dan awak media atas kejadian kali ini. Ia juga berjanji bahwa insiden ini tak akan terulang lagi di kemudian hari.

"Saya berharap teman-teman media dan para fans dapat memaafkan kesalahan saya dan menerima permohonan maaf ini, dan memastikan tidak akan terjadi lagi insiden seperti ini," pungkasnya.
(hri)
Lihat Juga :
wa-channel
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Travis Scott Ditangkap...
Travis Scott Ditangkap Polisi, Melawan Petugas saat Mabuk di Paris
Suga BTS Terancam Penjara...
Suga BTS Terancam Penjara 2 Tahun, Kadar Alkohol dalam Darahnya Sangat Tinggi
Pertolongan Pertama...
Pertolongan Pertama untuk Korban Mabuk Kecubung, Hindari Efek Keparahan
2 Tahun Hiatus, Ardhito...
2 Tahun Hiatus, Ardhito Pramono Kembali Rilis Album Baru tentang Perjalanan Hidupnya
Eks After School Tampil...
Eks After School Tampil Mengejutkan usai Kasus Mengemudi dalam Keadaan Mabuk
Mengapa Aroma Mobil...
Mengapa Aroma Mobil Kerap Bikin Mabuk Perjalanan? Ini Alasannya
5 Cara Mencegah Mabuk...
5 Cara Mencegah Mabuk Laut saat Mudik Lebaran
Kurnia Meiga Kepergok...
Kurnia Meiga Kepergok Mabuk saat Azhiera Hamil 6 Bulan hingga Diusir Mantan Mertua
10 Cara Ampuh Cegah...
10 Cara Ampuh Cegah Mabuk Perjalanan saat Libur Nataru
Rekomendasi
Nova Arianto Minta Maaf...
Nova Arianto Minta Maaf Timnas Indonesia U-17 Gagal ke Semifinal Piala Asia U-17
Deretan Irjen Pol Peraih...
Deretan Irjen Pol Peraih Adhi Makayasa 1990-an, Nomor 5 Mantan Ajudan Jokowi
5 Fakta Lodewijk Freidrich...
5 Fakta Lodewijk Freidrich Paulus, Mantan Danjen Kopassus yang Ditunjuk Jadi Wamenko Polkam
Berita Terkini
Menjaga Relevansi Bisnis...
Menjaga Relevansi Bisnis di Era Dinamis lewat Conference
21 menit yang lalu
Katy Perry Siap Terbang...
Katy Perry Siap Terbang ke Luar Angkasa Bersama Tim Perempuan dengan Blue Origin
1 jam yang lalu
5 Hal yang Perlu Dilakukan...
5 Hal yang Perlu Dilakukan sebelum Sedot Lemak, Biar Tetap Aman
2 jam yang lalu
Nyaris Capai 2 Juta...
Nyaris Capai 2 Juta Penonton, Sekuel Film Qodrat 3 Siap Diproduksi
3 jam yang lalu
Miss Indonesia Monica...
Miss Indonesia Monica Sembiring Bangun Akses Air Bersih di Kampung Ciseke Banten
8 jam yang lalu
Gagas Proyek Pembangunan...
Gagas Proyek Pembangunan Air Bersih, Miss Indonesia Ungkap Antusias Warga
8 jam yang lalu
Terpopuler
Infografis
10 Perang yang Sangat...
10 Perang yang Sangat Mungkin Akan Terjadi di Masa Depan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved