Ini Manfaat Konsumsi Rebung untuk Penderita Kolesterol dan Cara Pengolahannya

Rabu, 26 Juli 2023 - 13:54 WIB
Kemudian, penelitian kecil tahun 2009 yang melibatkan delapan orang perempuan sehat menunjukkan bahwa konsumsi 12,7 ons alias 360 gram rebung secara signifikan bisa menurunkan kadar kolesterol total dan kolesterol jahat setelah enam hari. Hal ini dikatakan lebih baik jika dibandingkan dengan mereka yang melakukan diet terkontrol.



Cara Pengolahan Rebung untuk Obat Kolesterol Tinggi

- Pertama, silahkan cari atau beli rebung segar yang memiliki kondisi baik.

- Untuk memulainya, langsung saja kupas dan singkirkan lapisan luar berserat pada rebung.

- Kemudian, masukkan rebung ke air mendidih asin dan masak setidaknya selama 20–30 menit hingga 2 jam dengan api sedang-kecil. Langkah ini ditujukan untuk membantu menghilangkan rasa pahit dan melembutkan tekstur.

- Untuk memeriksa kondisinya siap dikonsumsi, Anda bisa menggunakan tusuk sate atau tusuk gigi.

- Jika sudah siap, keluarkan rebung dari air dan biarkan dingin.

- Setelah dingin, Anda bisa mengirisnya dan menambahkannya ke menu makanan yang hendak disantap.

Demikian ulasan mengenai manfaat rebung untuk penderita kolesterol tinggi dan cara pengolahannya. Semoga bermanfaat.
(tsa)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More